Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

CEO Spotify Soal Rencana Akuisisi Arsenal: Saya Sudah Punya Dana!

Kompas.com - 29/04/2021, 03:00 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

"Saya sudah menjadi penggemar Arsenal sejak berusia delapan tahun. Arsenal adalah tim saya. Saya sangat mencintai sejarah, para pemain, dan tentu saja para fans Arsenal," kata Daniel Ek dikutip dari situs The Athletic.

"Saya sekarang melihat peluang besar untuk menetapkan visi Arsenal ke depan. Saya ingin membawa Arsenal kembali ke masa jaya," ujar Daniel Ek.

"Saya ingin membangun kepercayaan dengan penggemar. Saya ingin terlibat dengan penggemar lagi. Saya sangat serius dengan rencana ini," ujar Daniel Ek.

"Saya sudah mendapatkan dana untuk rencana ini. Saya ingin memberikan apa yang menurut saya merupakan tawaran menarik kepada pemilik Arsenal. Saya berharap mereka mendengarkan," ucap Daniel Ek menambahkan.

Dikutip dari situs ESPN, kekayaan Daniel Ek saat ini ditaksir mencapai 3,4 miliar euro.

Daniel Ek mulai masuk ke dalam jajaran orang terkaya di dunia setelah Spotify yang didirikannya pada 2006 go-public pada 2019.

Baca juga: 4 Tim Belum Cabut dari European Super League, UEFA Kian Tebar Ancaman

Namun, keingingan Daniel Ek untuk membeli Arsenal kemungkinan tidak akan terwujud dalam waktu dekat.

Sebab, pihak Stan Kroenke sudah menyatakan dengan tegas tidak akan menjual Arsenal meskipun kini ada desakan mundur dari para fans.

"Dalam beberapa hari terakhir, kami telah mencatat spekulasi media menganai tawaran akuisisi untuk Arsenal," bunyi pernyataan resmi pihak Kroenke.

"Mengenai kabar itu, kami dengan tegas menyatakan tidak akan menjual saham Arsenal. Kami 100 persen tetap berkomitmen di Arsenal," bunyi pernyataan resmi pihak Kroenke.

"Kami belum dan tidak akan menerima tawaran akuisisi dari pihak lain. Kami saat ini tetap berambisi membawa Arsenal bersaing dan memenagi trofi juara," bunyi pernyataan resmi pihak Kroenke.

Stanley Kroenke melalui KSE pertama kali membeli saham Arsenal pada 2007. Namun, Kroenke baru memiliki mayoritas saham Arsenal pada 2018.

Pengusaha asal Amerika Serikat itu sebenarnya sudah sering mendapat desakan mundur dari para fans Arsenal jauh sebelum ini.

Hal itu tidak lepas dari penurunan prestasi dan strategi transfer Arsenal.

Sejak Kroenke memiliki mayoritas saham, Arsenal masih belum bisa kembali berkompetisi di Liga Champions sejak terakhir kali pada musim 2016-2017.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com