Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/04/2021, 17:00 WIB
Farahdilla Puspa,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Persija Jakarta dan Persib Bandung akan saling berhadapan di partai final Piala Menpora 2021.

Final leg pertama Persija vs Persib digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Kamis (22/4/2021) pukul 20.30 WIB.

Adapun leg kedua final Piala Menpora 2021 dijadwalkan berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Minggu (25/4/2021) malam WIB.

Persija dan Persib diprediksi tidak akan melakukan banyak rotasi pemain dalam pertandingan final ini.

Macan Kemayoran, julukan Persija, kemungkinan masih akan menggunakan formasi 4-3-3 dengan mengandalkan Marko Simic, Riko Simanjuntak, dan Osvaldo Haay di lini depan.

Baca juga: Persija Vs Persib Final Piala Menpora - Teco: Macan Kemayoran Juara, tetapi...

Adapun duet Marc Klok dan Rohit Chand akan mengawal lapangan tengah Persija Jakarta.

Marc Klok sendiri menjadi salah satu pemain Macan Kemayoran yang menunjukkan penampilan impresif selama Piala Menpora 2021.

Ia berkontribusi dalam kemenangan 2-1 Persija atas Bhayangkara Solo FC dan memastikan langkah timnya melaju ke perempat final sebagai juara Grup B kala itu.

Marc Klok juga selalu dipercaya Sudirman untuk mengisi lini tengah Persija sejak fase grup. Ia kerap diduetkan dengan beberapa pemain lainnya seperti Tony Sucipto, Sandi Sute, dan Rohit Chand.

Sementara itu, Marco Motta yang sempat absen di leg kedua semifinal karena kartu merah kini sudah bisa tampil membela Persija.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Bersinar di Real Madrid, Jude Bellingham Masih Bikin Ancelotti Kecewa

Bersinar di Real Madrid, Jude Bellingham Masih Bikin Ancelotti Kecewa

Sports
Marc Marquez di Gresini, Harapan untuk Kembali Bersaing di Puncak

Marc Marquez di Gresini, Harapan untuk Kembali Bersaing di Puncak

Motogp
Alasan Pelatih Persib Masih Yakin kepada Febri Hariyadi

Alasan Pelatih Persib Masih Yakin kepada Febri Hariyadi

Liga Indonesia
Duo Eropa, Jay Idzes dan Nathan Tjoe-A-On, Selangkah Lagi Bisa Bela Timnas Indonesia

Duo Eropa, Jay Idzes dan Nathan Tjoe-A-On, Selangkah Lagi Bisa Bela Timnas Indonesia

Sports
Megawati Hangestri Berpotensi Ramaikan V-League All-Star 2023-2024

Megawati Hangestri Berpotensi Ramaikan V-League All-Star 2023-2024

Sports
Link Live Streaming Persib Vs PSM, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Persib Vs PSM, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Kirim Surat ke FIFA, Indonesia-Singapura Jajaki Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Kirim Surat ke FIFA, Indonesia-Singapura Jajaki Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Internasional
Presiden Jokowi Buka Peluang Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2025

Presiden Jokowi Buka Peluang Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2025

Internasional
Hasil Bali United Vs Arema FC 3-2: Serdadu Tridatu Naik Peringkat, Geser Persib

Hasil Bali United Vs Arema FC 3-2: Serdadu Tridatu Naik Peringkat, Geser Persib

Sports
Tim Studi FIFA: Piala Dunia U17 Sudah, Sekarang Indonesia Harus....

Tim Studi FIFA: Piala Dunia U17 Sudah, Sekarang Indonesia Harus....

Timnas Indonesia
Manchester City Pantau Bintang Argentina yang Bersinar di Piala Dunia U17 2023

Manchester City Pantau Bintang Argentina yang Bersinar di Piala Dunia U17 2023

Sports
Pratama Arhan Hengkang dari Tokyo Verdy: Minim Bermain, Sudah Punya Klub Baru

Pratama Arhan Hengkang dari Tokyo Verdy: Minim Bermain, Sudah Punya Klub Baru

Liga Indonesia
Erick Thohir: FIFA Menawarkan Beberapa Event Setelah Piala Dunia U17

Erick Thohir: FIFA Menawarkan Beberapa Event Setelah Piala Dunia U17

Internasional
Jadwal Siaran Langsung Bali United Vs Arema Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Jadwal Siaran Langsung Bali United Vs Arema Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Legenda FIFA Ungkap Rahasia Keberhasilan Jerman di Indonesia 2023

Legenda FIFA Ungkap Rahasia Keberhasilan Jerman di Indonesia 2023

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com