Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi El Clasico dari Tiga Pengamat Tanah Air, Madrid Diunggulkan

Kompas.com - 10/04/2021, 18:20 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Laga terpanas Liga Spanyol, El Clasico, akan tersaji pada Minggu (11/4/2021) dini hari pukul 02.00 WIB. Real Madrid vs Barcelona bakal bergulir di Stadion Alfredo Di Stefano, Madrid, untuk kali pertama.

Pertandingan papan atas Liga Spanyol ini sangat bisa menentukan arah trofi LaLiga, kasta teratas di Spanyol.

Kedua tim hanya tertinggal tipis dari Atletico Madrid di puncak. Barcelona hanya berjarak satu poin sementara Real Madrid tiga angka.

Lionel Messi dkk saat ini berada di peringkat kedua klasemen Liga Spanyol dengan koleksi 65 poin dari 29 laga.

Sementara itu, Real Madrid menempati urutan ketiga klasemen dengan koleksi 63 angka.

Baca juga: El Clasico Menguasai Dunia, dari Gunung Bromo ke Dunia

Ini adalah laga El Clasico jilid kedua musim ini setelah Barcelona dipaksa menyerah 1-3 di Camp Nou pada pertemuan pertama.

Satu gol Ansu Fati tak bisa menandingi gol-gol Federico Valverde, Sergio Ramos, dan Luka Modric.

Berikut adalah prediksi El Clasico dari beberapa pengamat sepak bola Tanah Air:

Weshley Hutagalung, Pengamat Sepak Bola Senior

Real Madrid vs Barcelona 2-1

El clasico episode 279 untuk semua kompetisi ini akan ditentukan performa 3 gelandang Real Madrid. Lupakan sosok pengganti Cristiano Ronaldo untuk dihadapkan pada Lionel Messi.

Karim Benzema harus ditemani Vinicius Junior dan Marco Asensio untuk dipertemukan dengan Lionel Messi, plus Antoine Griezmann dan Ousmane Dembela di kubu Barcelona.

Performa ketiga penyerang kedua tim sangat ditentukan seberapa baik kinerja lini di belakangnya.

Selama trio Casemiro, Luka Modric, dan Toni Kroos tampil solid sebagai kunci menyerang dan bertahan, Real Madrid sangat terbantu dengan absennya Sergio Ramos dan Raphael Varane di depan Thibaut Courtois.

Selama tidak ada pelanggaran-pelanggaran yang merugikan di lini pertahanan Madrid, karena pergerakan Dembele termasuk sulit diredam.

Secara kualitas, trio gelandang Madrid masih lebih baik dari materi lini tengah Barcelona, meski tim tamu memakai formasi 3-4-3.

Prediksi saya, Madrid bisa menang tipis, selisih satu bola: 2-1.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com