Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Borneo FC Vs PSM - Juku Eja Unggul 2-1 di Babak I Piala Menpora

Kompas.com - 31/03/2021, 16:07 WIB
Tri Indriawati

Penulis

Hanya berselang empat menit kemudian, PSM kembali mengoyak gawang Pesut Etam.

Gol kedua skuad berjuluk Juku Eja itu tercipta berkat tendangan bebas melengkung yang dilesakkan Zulham Zamrun dari luar kotak penalti.

Tendangan apik Zulham Zamrun membuat bola melambung keras mengarah ke gawang Borneo FC tanpa bisa dibendung oleh kiper Borneo FC, Angga Saputro.

Tertinggal dua gol, Borneo FC pun mencoba kembali bangkit dan berbalik menyerang.

Setelah jatuh bangun membangun serangan, Pesut Etam pun akhirnya mendapatkan kesempatan mencetak gol balasan pada menit ke-30.

Peluang itu hadir saat Borneo FC mendapatkan hadiah tendangan penalti karena bola tidak sengaja tersentuh tangan bek PSM di kotak terlarang.

Baca juga: Piala Menpora 2021, Link Live Streaming Borneo FC Vs PSM

Guy Junior yang turun sebagai eksekutor penalti pun dengan mudah menyarangkan bola ke gawang PSM dan membuat kedudukan menjadi 1-2.

Hingga babak pertama laga Borneo FC vs PSM berakhir, kedudukan 1-2 tidak berubah.

 

Susunan pemain Borneo FC vs PSM Makassar

Borneo FC (5-4-1): Angga Saputro; Javlon Guseynov, M Andika Kurniawan, Muhammad Ilham, Irsan Rahman Lestaluhu, Komang Teguh; Hendro Siswanto, Muhammad Fathurrahman, Terrens Puhiri, Sultan Samma; Guy Junior.

Cadangan: Gianluca Pandeynuwu, Alvin Dero, Wildansyah, Wiranto, Diego Michiels, Leo Guntara, arya Gerryan, Rifal Lastori, M sihran, Rabani Tasnim.

Pelatih: Mario Gomez.

PSM Makassar (3-5-2): Hilman Syah; Erwin Gutawa, Hasim Kipuw, Zulkifli Syukur; Abdul Rahman, M Arfan, Saldi, Rasyid Assahid Bakri, Sutanto; Zulham Zamrun, Yakob Sayuri.

Cadangan : Syaiful (GK), Akhmad Hari Satria Perdana Ajis, Muh Aji Kurniawan, M Rifky, Renaldi, Muhammad Farhan Rahman, Aji Kurniawan, Muh Risky, M Fachri Caesar Syafri

Pelatih: Syamsuddin Batolla.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com