Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak Fakta 3 Gol Terakhir Ronaldo bersama Portugal, Tembus 100

Kompas.com - 31/03/2021, 08:00 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber Squawka

Dia mencetak gol ke-101 saat tampil pada matchday kedua UEFA National League 2020-2021 kontra Swedia, 9 September 2020.

Pada pertandingan itu, Ronaldo mencetak dua gol sehingga melahirkan gol ke-100 dan gol ke-101 pada pertandingan yang sama.

Baca juga: UEFA Nations League Swedia Vs Portugal, Ronaldo Cetak Gol Ke-100

2. Rekor 100 kemenangan

Setelah itu, Ronaldo kembali mencetak gol saat bersua Andorra pada laga uji coba internasional, 12 November 2020.

Bagi Ronaldo, itu menjadi golnya yang ke-102 bersama timnas Portugal.

Melalui gol tersebut, Ronaldo sekaligus membawa Portugal meraih kemenangan 7-0 atas Andorra.

Kemenangan itu kemudian mengantarkan Ronaldo kepada suatu rekor.

Persis setelah mengalahkan Andorra, Ronaldo menjadi pemain asal Portugal pertama yang berhasil mengoleksi 100 kemenangan di level internasional.

Ronaldo mengikuti jejak tiga bintang timnas Spanyol yang sudah mengoleksi 100 kemenangan internasional terlebih dahulu, yakni Sergio Ramos, Iker Casillas, dan Xavi Hernandez.

Ketiga pemain itu secara berurutan berada di atas Ronaldo dalam daftar pengoleksi kemenangan terbanyak pada laga internasional.

Baca juga: Ban Kapten Portugal yang Dilempar Ronaldo Dilelang untuk Perawatan Bayi

3. Dekati rekor gol legenda Iran

Selanjutnya, Ronaldo berhasil mencetak gol terakhir atau gol yang ke-103 bersama timnas Portugal.

Lewat gol tersebut, Ronaldo kini semkain dekat dengan rekor gol milik pemain legendaris asal Iran, Ali Daei.

Melansir Squawka, Ali Daei tercatat mengoleksi 109 gol selama berkarier di timnas Iran.

Artinya, Ronaldo tinggak membutuhkan enam gol lagi untuk menyamai rekor gol milik Ali Daei.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Sumber Squawka
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com