Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Susunan Pemain Celta Vigo Vs Real Madrid - Benzema Starter, Ramos Absen

Kompas.com - 20/03/2021, 21:23 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber La Liga

KOMPAS.com - Susunan pemain duel Celta Vigo vs Real Madrid pada pekan ke-28 LaLiga telah dirilis.

Adapun kedua kesebelasan akan bertanding di Stadion Balaidos pada Sabtu (20/3/2021) malam pukul 22.15 WIB.

Real Madrid bertandang ke markas Celta dengan ditinggal beberapa pemain kuncinya.

Salah satunya adalah Eden Hazard yang harus melakukan operasi di engkelnya sehingga berpotensi absen hingga akhir musim.

Baca juga: Link Live Streaming Celta Vigo Vs Real Madrid, Kickoff 22.15 WIB

Pasukan Zinedine Zidane juga tak membawa Sergio Ramos yang sepekan sempat comeback usai pulih dari cedera lututnya.

Absennya sang kapten membuat Nacho Fernandez menempati posisinya, berduet dengan Raphael Varane.

Di sisi lain, Los Blancos dapat diperkuat oleh Karim Benzema, sang top skor klub yang telah mencetak 15 gol di LaLiga sementara ini.

Baca juga: Perempat Final Liga Champions, Real Madrid Sebut Liverpool Merepotkan

Benzema menjadi ujung tombak bersama Vincius Junior, disokong empat gelandang Real Madrid dalam formasi 4-4-2 variasi berlian.

Di kubu tuan tumah, Eduardo Coudet tak melakukan perubahan mencolok dalam line up Celta Vigo.

Beberapa pemain utama Celta dapat dimainkan, termasuk pilar kunci mereka seperti Iago Aspas dan Denis Suarez.

Susunan Pemain Celta Vigo vs Real Madrid:

CELTA VIGO (4-1-3-2): 1-Villar; 2-Mallo, 4-Araujo, 24-Murillo, 19-Martin; 14-Tapia; 23-Mendez, 6-Suarez, 9-Nolito; 10-Aspas, 22-Mina.

Pelatih: Eduardo Coudet (ARG).

REAL MADRID (4-4-2): 1-Courtois; 17-Vazquez, 5-Varane, 6-Nacho, 23-Mendy; 10-Modric-14-Casemiro, 15-Valverde 8-Kroos; 9-Benzema, 20-Vinicius.

Pelatih: Zinedine Zindane (PER).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber La Liga
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Amunisi Muda Barca, Marc Guiu: Xavi Sangat Penting bagi Barcelona

Liga Spanyol
Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Lorenzo Nilai Bagnaia Lakukan Kesalahan Saat Insiden dengan Marquez

Motogp
Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Prediksi Persib Vs Bhayangkara FC, Maung Pincang Tanpa 6 Pemain Utama

Liga Indonesia
Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Kata Indra Sjafri soal Label Pemain Keturunan di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Prediksi Ranking FIFA: Indonesia Salip Malaysia, Naik Peringkat Ke-135

Timnas Indonesia
Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Jadwal Spain Masters 2024, Indonesia Pastikan Wakil di Perempat Final

Badminton
Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Kalahkan Arema FC, Bajul Ijo Langsung Penuhi Janji Jalan Kaki 1,5 Km

Liga Indonesia
Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Ronaldo Marah ke Wasit Setelah Portugal Kalah

Internasional
Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Dampak Program Naturalisasi bagi Level Persaingan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Jadwal Liga Inggris Akhir Pekan, Man City Vs Arsenal

Liga Inggris
Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Belum Latihan di Pelatnas, Kevin Sanjaya Akan Dipanggil PBSI

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com