Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Europa: MU Tekuk AC Milan, Mourinho Masuk Ruang Ganti Lawan

Kompas.com - 19/03/2021, 05:40 WIB
Sem Bagaskara

Penulis

KOMPAS.com - Babak 16 besar Liga Europa 2020-2021 telah rampung digelar dan memunculkan sejumlah hasil yang menarik.

Salah satu yang mengejutkan adalah kekalahan Arsenal dari Olympiakos di kandang sendiri.

Mentas di Stadion Emirates, Kamis (18/3.2021) atau Jumat dini hari WIB Arsenal menyerah 0-1 dari tim representasi Yunani itu. Gol kemenangan Olympiakos dipastikan oleh Youssef El-Arabi.

Kendati keok, The Gunners, julukan Arsenal, tetap berhak melaju ke perempat final berkat tabungan kemenangan 3-1 atas sang rival di leg pertama.

Arsenal asuhan Mikel Arteta melenggang via keunggulan agregat 3-2.

Peruntungan Arsenal tidak dimiliki oleh klub London lain, Tottenham Hotspur.

Baca juga: Arsenal Vs Olympiakos, The Gunners Lolos meski Dipermalukan Wakil Yunani

Kisah tragis dialami Tottenham lantaran mesti kalah dengan skor 0-3 saat melawat ke rumah Dinamo Zagreb, usai melalui babak perpanjangan waktu yang sengit.

Alhasil, kemenangan 2-0 yang diperoleh Spurs pada bentrokan perdana di London menjadi sia-sia.

Pelatih Tottenham, Jose Mourinho, pun merasakan kekalahan pertama sepanjang kariernya berkiprah di fase gugur Liga Europa.

Saking kagumnya dengan penampilan spartan Mislav Orsic cs, Mourinho sampai mampir ke ruang ganti Dinamo Zagreb selepas laga untuk mengucapkan selamat.

Wakil Inggris pendamping Arsenal ke babak perempat final adalah Man United yang sukses menyingkirkan AC Milan via kemenangan agregat 2-1.

Bertandang ke markas AC Milan Stadion San Siro, MU mencuri kemenangan 1-0 via gol Paul Pogba.

Baca juga: Hasil AC Milan Vs Man United - Pogba Comeback, Setan Merah Lolos

Dengan demikian, Liga Inggris bersama Spanyol mengirimkan wakil terbanyak di fase perempat final Liga Europa, yakni masing-masing dua tim.

LaLiga, kompetisi kasta teratas Liga Spanyol, terepresentasikan oleh kiprah Villarreal dan Granada.

Di sisi lain, Liga Italia hanya menyisakan satu utusan, yaitu AS Roma yang memetik kemenangan agregat meyakinkan 5-1 atas jagoan Ukraina, Shakhtar Donetsk.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com