Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rencana Piala Eropa di 12 Kota Tetap Berjalan

Kompas.com - 17/03/2021, 15:56 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Xinhuanet

LAUSANNE, KOMPAS.com - Rencana penyelenggaraan Pila Eropa pada 2021 di 12 kota tetap berjalan.

"Rencana itu tetap berjalan seperti sediakala meski kita masih menghadapi masa pandemi corona," kata anggota Komite Eksekutif UEFA Rainer Koch.

Baca juga: Piala Eropa, Rencana UEFA untuk 12 Stadion Penyelenggara bila Pandemi Masih Belum Terkendali

Menurut Koch, pihaknya juga menanti efektivitas vaksinasi pencegahan corona di berbagai negara.

Penampakan di dalam Stadion San Mames.KOMPAS.COM/NUGYASA LAKSAMANA Penampakan di dalam Stadion San Mames.

Awalnya, Piala Eropa berlangsung pada 2020.

Namun begitu, pandemi corona membuat perhelatan itu tertunda satu tahun.

Pada 2021, Piala Eropa akan berlangsung pada 11 Juni hingga 11 Juli.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Xinhuanet
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com