Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

HT Timnas U23 Indonesia Vs Bali United, Tandukan Hari Yudo Bawa Garuda Muda Unggul

Kompas.com - 07/03/2021, 20:22 WIB
Farahdilla Puspa,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Timnas U23 Indonesia akhirnya memecah kebuntuan pada menit ke-35. 

Gol diawali dari serangan balik cepat timnas U23 Indonesia. Osvaldo Haay dari sisi kanan penyerangan mengirimkan bola ke Kushedya Hari Yudo yang berada di tengah kotak penalti. 

Kushedya Hari Yudo sukses memenangi duel udara dan bola sukses bersarang di gol Bali United. Keunggulan 1-0 untuk timnas U23 Indonesia. 

Pada menit ke-43, Evan Dimas mengoper bola ke arah Yakob Sayuri yang berada dalam posisi ideal di dekat gawang Bali United. 

Namun, umpan cantik Evan Dimas gagal diselesaikan dengan sempurna oleh Yakob Sayuri. 

Timnas U23 Indonesia untuk sementara unggul 1-0 pada babak pertama. 

Susunan pemain timnas U23 Indonesia vs Bali United

TimnasU23 Indonesia (4-4-2): 32-Aqil Savik (PG); 2-Andy Setyo (13-Rachmat Irianto 25'), 21-Rizky Ridho, 33-Koko Ari, 17-Andik Rendika, 8-Hanif Sjahbandi, 6-Evan Dimas, 20-Osvaldo Haay, 11-Miftahul Hamdi, 32-Kahar Kalu, 10-Muhammad Rafli (9-Kushedya Hari Yudo 7').

Pemain cadangan: 23-Muhamad Riyandi (PG); 13-Rachmat Irianto, 5-Bagas Adi Nugroho, 12-Muhammad Rifad, 16-Pratama Arhan, 26-Genta Alparedo, 18-Kadek Agung, 24-Yakob Sayuri, 14-Feby Eka Putra, 29-Adam Alis, 25-Septian Satria, 9-Kushedya Hari Yudo.

Pelatih: Shin Tae-yong.

Bali United (4-4-3): 59-Wawan Hendrawan (PG); 24-Ricky Farjin, 33-Andika Wijaya, 35-Haudi Abdilla, 26-Komang Tri, 16-Hariono, 34-Diego Asiss, 14-Fail, 23-Fahmi, 77-Rahmat, 9-Spasojevic.

Pemain cadangan: 1-Nadeo Argawinata (PG); 85-Michael Jansen Orah, 22-Dias Angga, 13-Gunawan Dwi Cahyo, 32-Leonard Tupamahu, 8-Taufiq, 20-Saimima, 17-Irfan Jauhari, 11-Yabes Roni, 10-Lerby Eliandry.

Pelatih: Stefano Cugurra.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com