Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Leicester Vs Arsenal, Catatan Unik David Luiz-Willian Warnai Kemenangan The Gunners

Kompas.com - 28/02/2021, 21:03 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Sumber Opta Joe

Setelah itu, Arsenal yang mendominasi penguasaan bola terus mengancam gawang Leicester.

Upaya pasukan The Gunners berbuah hasil pada menit ke-39. David Luiz menggetarkan gawang Leicester setelah menerima umpan dari Willian.

Lewat gol ini, David Luiz dan Willian mengukir catatan unik.

Mereka menjadi pasangan kedua yang bekerja sama mencetak gol di Liga Inggris untuk Arsenal setelah sebelumnya melakukan hal serupa di klub lain (Chelsea).

Melansir Opta Joe, pasangan pertama yang pernah mengukir catatan tersebut adalah John Hartson dan Ian Wright.

Mereka sempat berkolaborasi membukukan gol saat berseragam West Ham sebelum kemudian bekerjasama mencetak gol untuk Arsenal.

Baca juga: David Luiz Ditawari Perpanjangan Kontrak oleh Arsenal, tetapi...

Gol dari David Luiz tadi sekaligus mengangkat mental pasukan Arsenal yang sempat tertinggal.

Ketika babak pertama memasuki injury time, Arsenal berbalik unggul lewat eksekusi penalti Alexandre Lacazette.

Skor 2-1 untuk keunggulan Arsenal pun menutup jalannya babak pertama.

Memasuki babak kedua, Arsenal tampak belum puas dengan keunggulan 2-1. Mereka menambah keunggulan pada menit ke-52.

Kali ini, The Gunners mencetak gol lewat skema serangan balik yang diselesaikan oleh Nicolas Pepe.

Arsenal semakin percaya diri setelah unggul 3-1. Mereka mampu menahan setiap percobaan serangan yang diusung Leicester.

Laga pun cenderung berjalan dengan tempo lambat hingga pengujung babak kedua.

Pada menit ke-84, Mikel Arteta memasukkan Pierre-Emerick Aubameyang.

Penyerang berkebangsaan Gabon itu sempat menciptakan satu peluang menjelang akhir laga.

Halaman:
Sumber Opta Joe
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com