Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Southampton Vs Chelsea, Mount Selamatkan The Blues dari Kekalahan

Kompas.com - 20/02/2021, 21:28 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Chelsea selamat dari kekalahan saat bertamu ke markas Southampton pada laga lanjutan pekan ke-25 Liga Inggris 2020-2021.

Duel Southampton vs Chelsea yang berlangsung di Stadion St. Mary's, Sabtu (20/2/2021) malam WIB, berakhir dengan skor

Satu gol Southampton dicetak oleh Takumi Minamino pada menit ke-33.

Adapun, satu gol Chelsea dicetak oleh Mason Mount lewat titik penalti pada menit ke-54.

Hasil ini membuat Chelsea masih tertahan di peringkat keempat klasemen Liga Inggris dengan mengumpulkan 43 poin.

Sementara, Southampton masih berada di peringkat ke-13 dengan mengoleksi 30 poin.

Ulasan pertandingan

Babak pertama

Laga baru berjalan enam menit, Chelsea langsung menebar ancaman ke gawang tuan rumah Southampton, lewat tendangan voli Marcos Alonso.

Namun, sayangnya tendangan Alonso masih melebar tipis ke kanan gawang Southampton.

Chelsea terus mencari celah untuk membobol gawang tuan rumah, namun rapatnya pertahanan Southampton membuat Timo Werner dkk kesulitan untuk mencetak gol.

Di sisi lain, Southampton juga kesulitan untuk menembus pertahanan Chelsea.

Pada menit ke-33, Southampton berhasil membuka keunggulan terlebih dulu.

Pemain pinjaman Southampton, Takumi Minamino tampil sebagai pembuka keunggulan klub berjulukan The Saints itu.

Gol pemain asal Jepang itu tercipta setelah menerima umpan terobosan Nathan Redmond.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas Indonesia
Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

Timnas Indonesia
HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

Timnas Indonesia
Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

Timnas Indonesia
Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

Timnas Indonesia
Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

Timnas Indonesia
Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Internasional
Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Liga Indonesia
Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Olahraga
Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Link Live Streaming Korea Selatan Vs Indonesia 8 Besar Piala Asia U23, Kickoff 00.30 WIB

Timnas Indonesia
Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Lima Kali Antarkan Indonesia Cetak Sejarah, Tuah Stadion Abdullah Bin Khalifa Dinantikan Saat Laga Melawan Korsel

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com