Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024

Kemarahan Rodri Sebelum Mengambil Penalti dalam Laga Man City Vs Tottenham

Kompas.com - 14/02/2021, 10:20 WIB

KOMPAS.com - Ada kemarahan yang muncul dalam diri gelandang Manchester City, Rodrigo Hernandez, sebelum mengambil penalti pada laga kontra Tottenham Hotspur, Minggu (14/2/2021) dini hari WIB.

Laga Man City vs Tottenham itu termasuk dalam rangkaian pekan ke-24 Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris, musim 2020-2021.

Dalam laga yang berlangsung di Stadion Etihad tersebut, Man City selaku tim tuan rumah mendapat hadiah penalti pada menit ke-23.

Wasit yang bertugas menunjuk titik putih setelah Pierre-Emile Hojberg dinilai melanggar Ilkay Guendogan di kotak terlarang.

Baca juga: Hasil Man City Vs Tottenham, Mourinho Derita Kekalahan Terbesar Selama Melatih Spurs

Soal penalti, Man City memiliki rekor buruk. Sebelumnya, mereka hanya berhasil membukukan empat gol dari tujuh penalti di semua kompetisi musim 2020-2021.

Artinya, persentase keberhasilan Man City dalam mengambil penalti hanya mencapai 57 persen.

Catatan tersebut yang kemudian memancing amarah dalam diri Rodrigo yang beken dengan panggilan Rodri.

Dengan kemarahannya, Rodri memberanikan diri mengambil penalti pada laga kontra Tottenham.

Baca juga: Guendogan: Man City Melejit Bukan Karena Dendam pada Liverpool

Hasilnya, dia sukses mencetak gol lewat titik putih meski arah sepakannya mampu ditebak oleh kiper Tottenham, Hugo Lloris.

"Saya marah karena kami banyak gagal melakukan penalti dalam beberapa minggu terakhir, lebih banyak dari yang kami perkirakan," kata Rodri seusai laga kontra Tottenham, dikutip dari Manchester Evening News.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Jadwal MotoGP Argentina 2023, Kualifikasi Digelar Malam Ini

Jadwal MotoGP Argentina 2023, Kualifikasi Digelar Malam Ini

Motogp
Jadwal Semifinal Spain Masters 2023: Pembuktian Gregoria dan Praveen/Melati

Jadwal Semifinal Spain Masters 2023: Pembuktian Gregoria dan Praveen/Melati

Sports
Pencabutan Piala Dunia U20, Momentum Definisi Ulang Nasionalisme Versus Sepak Bola

Pencabutan Piala Dunia U20, Momentum Definisi Ulang Nasionalisme Versus Sepak Bola

Sports
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini, Dibuka Big Match Man City Vs Liverpool

Jadwal Liga Inggris Pekan Ini, Dibuka Big Match Man City Vs Liverpool

Liga Inggris
Daftar Juara Liga Indonesia, PSM Makassar Buat Sejarah

Daftar Juara Liga Indonesia, PSM Makassar Buat Sejarah

Sports
Hasil Persija Jakarta Vs Persib Bandung, Tanggung Jawab Luis Milla

Hasil Persija Jakarta Vs Persib Bandung, Tanggung Jawab Luis Milla

Liga Indonesia
Dibekuk Persija, Luis Milla Puji PSM Makassar dan Minta Persib Belajar

Dibekuk Persija, Luis Milla Puji PSM Makassar dan Minta Persib Belajar

Liga Indonesia
Bernardo Tavares Bawa PSM Juara Liga 1: Tak Ada yang Percaya pada Kami

Bernardo Tavares Bawa PSM Juara Liga 1: Tak Ada yang Percaya pada Kami

Liga Indonesia
Daftar 36 Pemain Timnas U22 Indonesia untuk Persiapan SEA Games 2023

Daftar 36 Pemain Timnas U22 Indonesia untuk Persiapan SEA Games 2023

Liga Indonesia
Hasil FP2 MotoGP Argentina 2023: Aleix Espargaro Tercepat, Bagnaia Tembus Q2

Hasil FP2 MotoGP Argentina 2023: Aleix Espargaro Tercepat, Bagnaia Tembus Q2

Motogp
Hasil Lengkap Spain Masters 2023: Gregoria-Praveen/Melati Jaga Asa, Ganda Putra Habis

Hasil Lengkap Spain Masters 2023: Gregoria-Praveen/Melati Jaga Asa, Ganda Putra Habis

Badminton
PSM Makassar Juara Liga 1, Bernardo Tavares Teriak Ewako

PSM Makassar Juara Liga 1, Bernardo Tavares Teriak Ewako

Liga Indonesia
Hasil Spain Masters 2023, Gregoria Tembus Semifinal, Asa Tunggal Putri Berjaya

Hasil Spain Masters 2023, Gregoria Tembus Semifinal, Asa Tunggal Putri Berjaya

Badminton
Klasemen Liga 1: PSM Juara, Persib-Persija Sengit

Klasemen Liga 1: PSM Juara, Persib-Persija Sengit

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs Persib 2-0: Macan Kemayoran Berjaya, PSM Juara Liga 1

Hasil Persija Vs Persib 2-0: Macan Kemayoran Berjaya, PSM Juara Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+