Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesta 5 Gol, Man City Gusur Man United di Puncak Liga Inggris

Kompas.com - 27/01/2021, 05:22 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Manchester City menang telak 5-0 atas West Bromwich Albion dalam laga pekan ke-20 Liga Inggris, Rabu (27/1/2021) dini hari WIB.

Bermain di The Hawthorns, Man City berpesta melalui gelontoran gol yang dicetak Ilkay Gundogan (6',30'), Joao Cancelo (20'), Riyad Mahrez (45+3'), Raheem Sterling (57').

Melawan West Brom, Man City tidak tampil dengan striker murni pada babak pertama.

Namun, tim asal pasukan Pep Guardiola begitu menggila dengan mencetak empat gol.

Baca juga: West Brom Vs Man City - Gundogan Menggila, The Citizens Cetak 4 Gol

Performa trengginas Sterling cs pun berhasil dipertahankan pada babak kedua sampai akhir laga.

Alhasil, The Citizens sukses meraih kemenangan dengan berpesta lima gol ke gawang West Brom.

Kemenangan ini membuat Man City menggusur Manchester United di puncak klasemen sementara Premier League 2020-2021 dengan torehan 41 poin.

Ini adalah kali pertama Man Cityu mengakhiri hari di puncak Premier League sejak Agustus 2019.

Sementara itu, WBA yang tampil melempem dan kalah masih tertahan di zona degradasi, tepat di peringkat ke-19.

Jalannya pertandingan

Laga dimulai dengan tempo cepat. Kedua tim langsung menampilkan permainan dan bergantian melancarkan serangan.

Peluang berbahaya lebih dulu dibuka Man City pada menit kedua. Phil Foden melakukan penetrasi dari sisi kiri dan sukses menendang bola ke arah gawang.

Sayang, sepakannya dapat disentuh tipis oleh tangan Johnstone sehingga bola berbelok ke tiang kanan gawang.

Peluang tersebut bak sinyal bahaya bagi Wes Brom. Pasalnya, tak lama kemudian The Citizens sukses membuka keunggulan yang dicetak Ilkay Gundogan pada menit ke-6.

Melalui umpan lambung akurat dari Joao Cancelo dari sayap kanan, Gundogan sukses menerima bola di luar kotak penalti dan melesatkan tendangan terukur yang membuat Johnstone tak berkutik. Man City unggul 1-0.

Gelandang Manchester City, Ilkay Guendogan, merayakan gol ke gawang West Brom pada lanjutan laga Liga Inggris, Rabu (27/1/2021) dini hari WIB.AFP/Nick Potts Gelandang Manchester City, Ilkay Guendogan, merayakan gol ke gawang West Brom pada lanjutan laga Liga Inggris, Rabu (27/1/2021) dini hari WIB.

Baca juga: Cerita Pep Guardiola soal Sergio Aguero yang Tersiksa Covid-19

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com