Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

West Brom Vs Man City - Gundogan Menggila, The Citizens Cetak 4 Gol

Kompas.com - 27/01/2021, 04:20 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Wasit sempat menganulir gol tersebut karena asisten pengadil mengangkat bendera offside untuk Bernardo Silva.

Akan tetapi, setelah mengecek VAR, gol tersebut disahkan karena Silva berada di posisi onside.

Tak ingin semakin terbenam di rumah sendiri, West Brom mulai menebar ancaman berarti pada menit ke-28.

Sayang, percobaan Callum Robinson dengan tendangan dari dalam kotak masih menyamping di sisi kanan Man City yang dijaga Ederson Moraes.

Alih-alih terus menekan dan memperkecil ketertinggalan, WBA justru semakin digempur plus kembali kebobolan pada menit ke-30.

Adalah Gundogan yang lagi-lagi mencetak gol untuk Man City.

Memanfaatkan kesalahan bek West Brom, gelandang asal Jerman itu sukses menceploskan bola dari jarak dekat dengan sepakan kaki kirinya. The Citizens 3-0 WBA.

Unggul tiga gol tak sedikit pun membuat Man City menurunkan intensi serangan.

Bahkan, mereka sukses mencetak gol keempat pada menit injury tima babak pertama.

Kali ini Riyad Mahrez lah yang mencetak gol tepat menit ke-45+3. Melalui umpan Streling, Mahrez menambah keunggulan dengan sepakan kaki kiri setelah mengecoh para bek WBA.

Golnya pun sekaligus menutup jalannya laga babak pertama. Man City 4-0 WBA.

WEST BROM vs MANCHESTER CITY (Gundogan 6', 30', Cancelo 20', Mahrez 45+3')

WEST BROM (4-4-1-1): 1-Johnstone; 2-Furlong, 6-Ajayi, 27-O'Shea, 3-Gibbs; 23-Snodgrass, 19-Sawyers, 8-Livermore, 29-Grant; 12-Pereira, 7-Robinson

Cadangan: 25-Button; 4-Robson-Kanu, 5-Bartley, 10-Philips, 14-Townsend, 18-Gallagher, 20-Ivanovic, 21-Edwards, 22-Peltier

Pelatih: Sam Allardyce (ING)

MAN CITY (4-3-3): 31-Ederson; 27-Cancelo, 3-Dias, 5-Stones, 11-Zinchenko; 8-Gundogan, 16-Rodrigo, 20-Bernardo; 47-Foden, 26-Mahrez, 7-Sterling

Cadangan: 13-Steffen; 2-Walker, 9-Jesus, 14-Laporte, 21-Torres, 22-Mendy, 25-Fernandinho, 50-Garcia, 82-Bernabe

Pelatih: Pep Guardiola (SPA)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Liga Indonesia
Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Liga Inggris
Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Liga Indonesia
Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Liga Italia
Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Liga Indonesia
Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Liga Inggris
Respons Pemain Persib Usai Ikuti 'Kelas' VAR Liga 1

Respons Pemain Persib Usai Ikuti "Kelas" VAR Liga 1

Liga Indonesia
Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com