Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Martin Odegaard, Bisa Apa Gelandang Buangan Real Madrid di Arsenal?

Kompas.com - 23/01/2021, 19:20 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

"Dia pemain lini tengah yang menyerang, jangan berharap terlalu banyak dalam bertahan!" kata Terry Gibson dikutip dari Sky Sport, Sabtu (23/1/2021).

Baca juga: Pesan 2 Menit Zidane Bikin Pemain Real Madrid Kaget

"Dia pemain yang bisa membuka pertahanan yang padat dan dia pemain yang memiliki kualitas," tandasnya.

"Apakah dia cocok dengan Arsenal dan Liga Premier? Saya pikir dia akan cocok."

"Dia pemain yang sangat bagus. Saya pikir dia memiliki kualitas bermain untuk klub besar mana pun di Inggris," ujar pandit sekaligus mantan pemain Manchester United itu.

Meski pada musim ini Odegaard belum moncer di Real Madrid, faktanya sang pemain telah mengalami perkembangan pesat ketika masa peminjaman di Vitesse dan Real Sociedad.

Melansir dari transfermarkt, bersama Vitesse di Eredivisie musim 2018-2019, Odegaard mampu tampil apik dengan delapan gol dan 11 assist dari 31 laga.

Baca juga: Positif Covid-19, Zidane Dipastikan Absen Saat Real Madrid Bersua Alaves

Performa impresifnya kemudian terus berlanjut bersama Sociedad di LaLiga musim lalu. Tercatat, sang playmaker konsisten tampil 31 kali dengan kontribusi empat gol dan enam assist.

"Dia mendukungnya dengan musim yang mengesankan di Real Sociedad tahun lalu sehingga dipanggil kembali ke Real Madrid," kata pandit, Peter Smith.

"Meski bersama Zinedine Zidane sulit, Arsenal sekarang siap untuk mendapatkan playmaker berkelas, master umpan dan gelandang serang dengan sentuhan bagus dan kesadaran permainan cemerlang."

"Odegaard akan membawa kegembiraan baik di dalam maupun di luar lapangan untuk Arsenal," tandasnya.

Odegaard sendiri merupakan opsi jangka pendek karena hanya dipinjam sampai akhir musim.

Artinya, The Gunners tengah bertaruh untuk playmaker muda sebelum terjun untuk mencari pengganti Oezil pada musim panas mendatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Timnas Indonesia
Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Liga Champions
Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Liga Inggris
Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com