Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/01/2021, 08:43 WIB
Josephus Primus

Penulis

TURIN, KOMPAS.com - Juventus baru saja meneken kesepakatan perpanjangan kerja sama iklan hingga musim 2023/2024.

"Kami memperpanjang kontrak kerja sama dengan FCA (FIAT Chrysler Automobile) Italia," kata manajemen klub asal kota Turin, Italia, itu.

Perpanjangan kontrak dimulai sejak musim 2021/2022.

Baca juga: 2 Pemain Juventus Positif Covid-19, Duel Lawan AC Milan Tetap Lanjut

Nantinya, setiap tahun, isi kocek Juventus akan terisi duit hingga 54,9 juta dollar AS atau sekitar Rp 768,6 miliar plus bonus per tahunnya.

"Merek Jeep tetap ada di jersey bagian dada," kata manajemen Juventus.

FIAT adalah perusahaan otomotif Italia yang menjadi pemilik Juventus.

Cristiano Ronaldo mencoba melewati adangan Riccardo Gagliolo dalam laga Parma vs Juventus pada pekan ke-13 Serie A Liga Italia 2020-2021 yang digelar di Stadion Ennio Tardini, Sabtu (19/12/2020) malam waktu setempat. (Photo by Alberto PIZZOLI / AFP)AFP/ALBERTO PIZZOLI Cristiano Ronaldo mencoba melewati adangan Riccardo Gagliolo dalam laga Parma vs Juventus pada pekan ke-13 Serie A Liga Italia 2020-2021 yang digelar di Stadion Ennio Tardini, Sabtu (19/12/2020) malam waktu setempat. (Photo by Alberto PIZZOLI / AFP)

Keduanya bernaung dalam Grup Exor yang dimiliki oleh bos Juventus, Andrea Agnelli.

Lantaran kerja sama itu, jersey Juventus menjadi berharga di Eropa, bukan semata karena ada Ronaldo di klub itu.

Pasalnya, nilai perpanjangan kontrak itu terbilang besar dibandingkan kontrak-kontrak iklan klub-klub sepak bola Eropa, terlebih di masa pandemi seperti saat ini.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Makna Piala Dunia U17 2023 bagi Bek Argentina: Pengalaman Baru, Jalan Tembus Tim Utama Boca Juniors

Makna Piala Dunia U17 2023 bagi Bek Argentina: Pengalaman Baru, Jalan Tembus Tim Utama Boca Juniors

Sports
Rekap Syed Modi International 2023, Alwi dan Dejan/Gloria ke Perempat Final

Rekap Syed Modi International 2023, Alwi dan Dejan/Gloria ke Perempat Final

Badminton
Update Ranking FIFA: Indonesia Turun Satu Tingkat, Malaysia Melesat

Update Ranking FIFA: Indonesia Turun Satu Tingkat, Malaysia Melesat

Timnas Indonesia
Jadwal Argentina Vs Mali pada Perebutan Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Jadwal Argentina Vs Mali pada Perebutan Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Internasional
Solo Siap Gelar Final Piala Dunia U17 2023: Rekayasa Lalu Lintas dan Larangan Parkir Sembarangan

Solo Siap Gelar Final Piala Dunia U17 2023: Rekayasa Lalu Lintas dan Larangan Parkir Sembarangan

Sports
Perjalanan Jerman dan Perancis Menuju Final Piala Dunia U17 2023

Perjalanan Jerman dan Perancis Menuju Final Piala Dunia U17 2023

Internasional
Striker Mali Senang dengan Dukungan Suporter Manahan, Siap Hadapi Argentina

Striker Mali Senang dengan Dukungan Suporter Manahan, Siap Hadapi Argentina

Internasional
The Juara: Sportainment Bisa Bangkitkan Olahraga Melalui Kemasan Menghibur

The Juara: Sportainment Bisa Bangkitkan Olahraga Melalui Kemasan Menghibur

Sports
Jadwal Siaran Langsung PSM Makassar Vs Hai Phong di Piala AFC

Jadwal Siaran Langsung PSM Makassar Vs Hai Phong di Piala AFC

Liga Lain
Latihan Jerman Jelang Final Piala Dunia U17 2023: Hanya Diikuti 2 Pemain, Ditemani Gerimis Kota Solo

Latihan Jerman Jelang Final Piala Dunia U17 2023: Hanya Diikuti 2 Pemain, Ditemani Gerimis Kota Solo

Sports
Pemain Mali Termotivasi Kalahkan Argentina demi Posisi Ketiga Piala Dunia U17

Pemain Mali Termotivasi Kalahkan Argentina demi Posisi Ketiga Piala Dunia U17

Internasional
Henhen Herdiana Kembali ke Persib, Mengaku Terkejut dengan Keputusan

Henhen Herdiana Kembali ke Persib, Mengaku Terkejut dengan Keputusan

Liga Indonesia
Arya Sinulingga Laporkan Nazaruddin Dek Gama karena Dugaan Fitnah yang Diterima

Arya Sinulingga Laporkan Nazaruddin Dek Gama karena Dugaan Fitnah yang Diterima

Corner
Kalah dari Borussia Dortmund, Stefano Pioli: Wajar jika Fans Kecewa dan Marah

Kalah dari Borussia Dortmund, Stefano Pioli: Wajar jika Fans Kecewa dan Marah

Liga Italia
Pelatih Fisik Persis Solo Singgung Ketahanan Fisik dan Mental di Piala Dunia U17

Pelatih Fisik Persis Solo Singgung Ketahanan Fisik dan Mental di Piala Dunia U17

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com