Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Newcastle Vs Liverpool - Mo Salah cs Ditahan Tembok Kokoh Darlow

Kompas.com - 31/12/2020, 05:21 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Liverpool gagal menutup 2020 dengan manis usai ditahan imbang Newcastle United 0-0 di St James Park, Kamis (31/12/2020).

Ini adalah kali pertama Liverpool gagal mengambil tiga poin dari Newcastle United sejak Oktober 2017 dan menorehkan lima kemenangan beruntun.

Hasil tersebut juga menjadi laga 0-0 pertama Newcastle dan Liverpool dalam 74 pertemuan terakhir di semua kompetisi sejak Februari 1974.

Pada pertandingan pekan ke-16 Liga Inggris, Juergen Klopp akhirnya bisa memasukkan nama Thigao Alcantara ke daftar skuad, setidaknya di bangku cadangan.

Ini merupakan kali pertama sang gelandang dibawa Klopp usai mengalami cedera lutut sejak pertengahan Oktober lalu.

Adapun lini tengah utama Liverpool dimulai dengam trio James Milner, Jordan Henderson, dan Curtis Jones dalam formasi 4-3-3 andalan Klopp.

Baca juga: Mourinho: Ndombele Sedang Menjalani Evolusi Besar bersama Tottenham

Sementara Newcastle memasang formasi 5-4-1 demi meredam Liverpool dan mematikan trio Firmansah (Firmino-Mane-Salah).

Pertandingan berjalan dengan tempo tinggi sejak awal babak hingga akhir laga.

Namun, kedua tim mampu meredam serangan yang mengancam pertahanannya masing-masing.

Alhasil, skor kacamata alias 0-0 pun menutup akhir dari pada pekan ke-16 Liga Inggris.

Jalannya pertandingan

Kedua tim tampil terbuka sejak awal babak.

Meski Newcastle kalah jauh penguasaan bola dengan 29 persen berbanding 71, skuad asuhan Steve Bruce dapat meladeni permainan cepat Liverpool.

The Magpies pun dapat  peluang emas pertama di tengah tekanan tinggi yang ditunjukkan pasukan Juergen Klopp.

Peluang tersebut muncul pada menit ke-12. Callum Wilson melakukan solo run dan memenangkan duel melawan Nathaniel Phillips.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

Timnas Indonesia
Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

Timnas Indonesia
HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

Timnas Indonesia
Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

Timnas Indonesia
Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

Timnas Indonesia
Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

Timnas Indonesia
Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

Internasional
Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

Liga Indonesia
Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Timnas Cricket Putri Indonesia Menang atas Mongolia, Emban Tekad Mulia

Olahraga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com