Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 30/12/2020, 11:00 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber PSSI

KOMPAS.com - Timnas U19 Indonesia yang kini sedang melakukan pemusatan latihan (TC) di Spanyol akan beruji coba melawan empat tim lokal dan Arab Saudi.

Timnas U19 Indonesia sudah mendarat di Spanyol pada Minggu (27/12/2020) pagi waktu setempat.

Selama di Spanyol, timnas U19 Indonesia akan menetap dan berlatih di Tarragona, provinsi yang terletak di wilayah otonomi Catalunya.

Skuad Garuda Nusantara rencananya akan berlatih terlebih dahulu selama satu pekan sebelum menghadapi laga uji coba pertama.

Baca juga: Jumlah Personel Timnas U19 yang Berangkat ke Spanyol Beda dari Jumlah Awal?

Pada pekan pertama pemusatan latihan, Arhan Pratama dkk masih dilatih oleh Nova Arianto dan dua asisten pelatih asal Indonesia lainnya.

Sebab, pelatih kepala sekaligus manajer timnas U19 Indonesia, Shin Tae-yong, saat ini masih berada di Jakarta.

Shin Tae-yong rencananya baru akan menyusul ke Spanyol pada 2 Januari 2021 setelah pemusatan latihan timnas U23 Indonesia selesai akhir tahun ini.

Itu artinya, Shin Tae-yong kemungkinan besar sudah mendampingi timnas U19 Indonesia pada laga uji coba pertama yang akan dihelat Minggu (3/1/2021) waktu setempat.

Lawan pertama yang akan dihadapi timnas U19 Indonesia adalah tim kasta ketiga Liga Spanyol, Gimnastic Tarragona.

Baca juga: 3 Pemain Skuad Timnas U19 Masih Berpeluang Main di Piala Dunia U20 2023

Setelah itu, timnas U19 Indonesia secara berturut akan menghadapi empat tim lokal lainnya, yakni Lleida Esportiu U19, Sabadell U19, dan Ceuta U19.

Halaman:
Sumber PSSI
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Frets Butuan ke Malut United, Persib Kapok Rekrut Seorang Anggota?

Frets Butuan ke Malut United, Persib Kapok Rekrut Seorang Anggota?

Liga Indonesia
Boyong Mendoza dan Beltrame, Target Pendek Persib Tak Bisa Dinego Lagi

Boyong Mendoza dan Beltrame, Target Pendek Persib Tak Bisa Dinego Lagi

Liga Indonesia
Gagal ke Final Piala Dunia U17 2023, Argentina Tetap Bangga

Gagal ke Final Piala Dunia U17 2023, Argentina Tetap Bangga

Sports
Hasil Kualifikasi SAC Indonesia 2023 di Jawa Tengah

Hasil Kualifikasi SAC Indonesia 2023 di Jawa Tengah

Liga Indonesia
Hasil Semifinal Piala Dunia U17 2023: Jerman Vs Perancis di Final, Argentina-Mali Berebut Peringkat Tiga

Hasil Semifinal Piala Dunia U17 2023: Jerman Vs Perancis di Final, Argentina-Mali Berebut Peringkat Tiga

Sports
Milan Vs Dortmund, I Rossoneri Diharapkan Jiplak Permainan Saat Lawan PSG

Milan Vs Dortmund, I Rossoneri Diharapkan Jiplak Permainan Saat Lawan PSG

Liga Champions
Hasil Piala Dunia U17 2023: Kalahkan Mali, Perancis Tantang Jerman di Final

Hasil Piala Dunia U17 2023: Kalahkan Mali, Perancis Tantang Jerman di Final

Sports
Raih Tiket Final Piala Dunia U17 2023, Penyerang Jerman Puji Solo

Raih Tiket Final Piala Dunia U17 2023, Penyerang Jerman Puji Solo

Liga Indonesia
Bali United Waspada Stallion Laguna

Bali United Waspada Stallion Laguna

Liga Indonesia
AC Milan Vs Dortmund, Intensitas Tinggi Rossoneri

AC Milan Vs Dortmund, Intensitas Tinggi Rossoneri

Sports
Jerman ke Final Piala Dunia U17 2023: Selangkah Menuju Sejarah, Usung Spirit Generasi Emas Der Panzer

Jerman ke Final Piala Dunia U17 2023: Selangkah Menuju Sejarah, Usung Spirit Generasi Emas Der Panzer

Sports
Ratu Tisha Bahagia Melihat Antusiasme Penonton di Semifinal Piala Dunia U17

Ratu Tisha Bahagia Melihat Antusiasme Penonton di Semifinal Piala Dunia U17

Liga Indonesia
EVOS Resmikan EFC Pro Series 2, Proses Ketat untuk Menjadi Pemain Esport Profesional

EVOS Resmikan EFC Pro Series 2, Proses Ketat untuk Menjadi Pemain Esport Profesional

Sports
Link Live Streaming Perancis Vs Mali, Semifinal Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Perancis Vs Mali, Semifinal Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Internasional
Hasil Piala Dunia U17 2023: Hujan 6 Gol, Drama Penalti, Jerman ke Final!

Hasil Piala Dunia U17 2023: Hujan 6 Gol, Drama Penalti, Jerman ke Final!

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com