Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kaleidoskop AC Milan 2020, dari Tim Papan Tengah Jadi Raja Serie A

Kompas.com - 25/12/2020, 14:19 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - AC Milan menjalani periode yang sangat fantastis sepanjang tahun 2020.

Bagaimana tidak, pada awal tahun, AC Milan merupakan tim yang terlempar dari 10 besar Serie A musim lalu.

Akan tetapi, pada akhir 2020 Rossoneri menjelma sebagai pemuncak klasemen musim 2020-2021.

Milan kini bertengger di peringkat pertama dengan koleksi 34 poin dari 14 laga.

Adapun torehan tersebut diperoleh melalui 14 kali kemenangan dan empat hasil imbang.

Skuad asuhan Stefano Pioli bahkan menjadi satu-satunya tim di lima liga top Eropa yang belum menderita kekalahan sepanjang musim ini.

Hebatnya, jika dikalkulasikan dari seluruh laga yang dilakoni pada 2020, AC Milan adalah tim raja dengan torehan 79 poin dalam 35 pertandingan Liga Italia.

Baca juga: Menang Dramatis atas Lazio, AC Milan Rindu Ibrahimovic

Torehan tersebut juga membuat Hakan Calhanoglu dkk unggul jauh dari Juventus di peringkat keempat sepanjang 2020.

Milan pun mendominasi tim sekota Inter Milan, dan Atalanta yang beberapa musim ini tampil apik Serie A.

Ini merupakan pencapaian terbaik AC Milan sejak menjuarai Serie A pada 2011 silam.

Racikan ciamik Stefano Pioli disinyalir menjadi faktor utama yang membuat AC Milan terbangun dari tidur panjangnya.

Sebab, sejak tujuh musim terakhir Rossoneri selalu terseok-seok hingga gagal lolos ke Liga Champions.

Bahkan, sebelum kedatangan Pioli akhir tahun 2019, AC Milan masih berkutat di papan tengah.

Kemampuannya dalam mengoptimalkan pemain yang ada membuat Milan pada akhir musim lalu merangkak naik ke peringkat keenam.

Baca juga: Daftar Top Skor Serie A, Cristiano Ronaldo Masih Meraja

Tak hanya itu, keputusannya dalam membawa pulang Zlatan Ibrahimovic pada Januari 2020 juga terbukti jitu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com