Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming Fulham vs Liverpool, Kick-off 23.30 WIB

Kompas.com - 13/12/2020, 22:00 WIB
Farahdilla Puspa,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pertandingan antara Fulham dan Liverpool tersaji pada lanjutan pekan ke-12 Liga Inggris 2020-2021.

Duel Fulham vs Liverpool berlangsung di Craven Cottage, Minggu (13/12/2020) pukul 23.30 WIB.

Link live streaming Fulham vs Liverpool tersedia di akhir artikel.

Bertanding ke Craven Cottage, Liverpool dalam tren positif. Pasukan Juerge Klopp itu belum menderita kekalahan lagi setelah takluk 2-7 dari Aston Villa pada 4 Oktober 2020.

Baca juga: Fulham Vs Liverpool - Soal Rekor Kontra Tim Promosi, The Reds di Bawah Chelsea

Sejak saat itu, Liverpool sudah mencatatkan empat kemenangan dan tiga hasil imbang. Liverpool bahkan menang telak 4-0 atas Wolves pada pekan lalu.

Serangkaian hasil impresif itu membuat Liverpool berada di urutan kedua klasemen sementara Liga Inggris dengan koleksi 24 poin.

Berbeda dengan Liverpool, Fulham menderita tiga kekalahan dalam lima pertandingan terakhir. Fulham kini menempati peringkat ke-17 dan baru meraih tujuh poin dari 11 laga.

Melihat catatan tersebut, Liverpool pun diprediksi bakal memenangi laga dengan mudah.

Hal tersebut diungkapkan mantan pemain Manchester United dan Fulham, Dimitar Berbatov, dalam kolomnya di media asal Inggris, Metro

Baca juga: Sumber dari Portugal: Diogo Jota Akan Absen Dua Bulan

"Di atas kertas, perbedaan kelas antara kedua tim sangat jelas," kata Dimitar Berbatov. 

"Liverpool, bahkan dengan penjaga gawang ketiga mereka, masih terlalu berlebihan untuk tim mana pun saat ini."

"Mereka adalah tim yang hebat dan saya pikir ini akan menjadi pertandingan sulit bagi Fulham," ujar Dimitar Berbatov.

Laga Fulham vs Liverpool bisa disaksikan melalui tayangan live streaming di Mola TV.

Berikut link live streaming Fulham vs Liverpool: klik di sini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com