Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Midtjylland Vs Liverpool, Tim Muda The Reds Direpotkan Wakil Denmark

Kompas.com - 10/12/2020, 03:08 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber UEFA

 

KOMPAS.com - Liverpool menutup pertandingan terakhirnya di Grup D Liga Champions dengan hasil imbang.

Bertandang ke Arena Herning, Kamis (10/12/2020) dini hari WIB, The Reds tertahan 1-1 dari Midtjylland.

Sudah memastikan satu tempat di fase 16 besar membuat Liverpool tidak menurunkan sejumlah pemain utama.

Juergen Klopp menempatkan Sadio Mane dan Roberto Firmino di bench. Sementara itu, trio lini depan The Reds ditempati oleh Diogo Jota, Divock Origi, dan Mohamed Salah.

Di tengah lapangan, Klopp menurunkan pemain muda Leighton Clarkson. Menurut Opta, sang pelatih memainkan skuad dengan rataan umur 24 tahun dan 26 hari, termuda sepanjang sejarah partisipasi The Reds di Liga Champions

Pada laga tersebut menjadi momen bersejarah tersendiri bagi bek kanan Trent Alexander-Arnold yang untuk pertama kalinya dipercaya menjadi kapten The Reds.

Jalannya Pertandingan

Liverpool bermain dengan high pressing sejak peluit babak pertama dibunyikan.

Laga baru berjalan 55 detik, Mohamed Salah sukses membuka keunggulan The Reds memanfaatkan blunder yang dilakukan pemain Midtjylland.

Golnya tersebut membuat Salah tercatat sebagai pemain Liverpool tercepat yang mecetak gol di Liga Champions.

Baca juga: Trent Alexander-Arnold Jadi Kapten Ketiga Termuda Liverpool

Gol pemain asal Mesir itu juga membuatnya kini telah mencetak 22 gol di Luga Champions untuk Liverpool, melebihi pencapaian Steven Gerrard (21).

The Reds pun semakin menguasai jalannya pertandinga.

Pada menit ke-18 giliran Takumi Minamino mengancam lewat umpannya di sisi kanan yang terkena deflect bek lawan.

Untung bagi wakil Denmark tersebut karena bola deflect masih bisa diamankan kiper Jesper Hansen.

Pada babak pertama Midtjylland terlihat kesulitan dalam mengembangkan permainanya.

Halaman:
Sumber UEFA
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penegasan Dominasi PSG dan Kepahlawanan Luis Enrique

Penegasan Dominasi PSG dan Kepahlawanan Luis Enrique

Liga Champions
Daftar Semifinalis Liga Champions: Dortmund Vs PSG, 2 Wakil Spanyol Tersingkir

Daftar Semifinalis Liga Champions: Dortmund Vs PSG, 2 Wakil Spanyol Tersingkir

Liga Champions
Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Hasil Dortmund Vs Atletico, Die Borussen Melaju ke Semifinal

Liga Champions
Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Hasil Barcelona Vs PSG: Dua Gol Mbappe Bawa PSG ke Semifinal!

Liga Champions
Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Barcelona Vs PSG, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Hasil Piala Asia U23 2024: Thailand Libas Irak, Jepang-Korea Menang

Internasional
Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com