Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Porto Vs Man City, Guardiola Tak Berdaya di Hadapan Kiper Luar Biasa

Kompas.com - 02/12/2020, 06:49 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

Pelatih Pep Guardiola sendiri juga asing dengan skor 0-0 di Liga Champions.

Bahkan, partai di Stadion Dragao ini menjadi kali pertama dalam 59 pertandingan Guardiola melihat timnya bermain imbang tanpa gol sejak Februari 2015.

Saat itu, pelatih berkepala plontos tersebut masih menjadi manajer Bayern Muenchen pada partai lawan Shakhtar Donetsk.

Guardiola sendiri tak mencari alasan seusai pertandingan. Ia mengatakan bahwa timnya memang kesulitan membongkar lini belakang kubu Portugal tersebut.

"Kami bermain untuk mencari kemenangan dan kami layak mendapatkannya," tutur Guardiola seusai laga.

"Namun, 'layak' adalah kata yang palsu di sepak bola."

"Kami mendikte semuanya, kami bermain untuk menang. Tembakan-tembakan kami mungkin tidak mengenai sasaran tetapi kami selalu mengancam."

"Sulit untuk menghadapi lawan yang menumpuk 8-9 pemain di kotak penalti, bertahan dari umpan silang dan semuanya," lanjut Pep.

Sisi positif dari laga ini adalah Man City kembali mencatatkan clean sheet.

Partai tersebut merupakan laga keempat secara beruntun di mana Ederson cs mencatatkan clean sheet di Liga Champions musim ini.

Terakhir kali City mencatatkan empat clean sheet beruntun di kompetisi antarklub Eropa, kubu biru dari Manchester ini menjadi juara Piala Winners pada 1969-1970.

FC PORTO (3-5-2): 1- Marchesin; 19-Mbemba, 4-Leite, 32-Sarr; 18-Manafa (31-Nanu 72'), 27-Oliveira, 25-Otavio (50-Vieira 87'), 8-Uribe, 12-Sanusi; 17-Corona (7-Diaz 62'), 11-Marega (30-Evanilson 72').

Cadangan: 29-Martinez, 14-Ramos, 21-Baro, 28-Anderson, 9-Taremi, 10-Nakajima, 23-Joao Mario, 99-Costa.

Pelatih: Sergio Conceicao.

MAN CITY (4-3-3): 31-Ederson; 27-Cancelo, 3-Dias, 50-Garcia, 11-Zinchenko; 25-Fernandinho, 16-Rodri, 47-Foden; 20-Bernardo, 21-Torres (9-Jesus 71'), 7-Sterling.

Cadangan: 13-Steffen, 33-Carson, 69-Doyle, 6-Ake, 22-Mendy, 5-Stones, 2-Walker, 17-De Bruyne, 14-Laporte, 8-Guendogan, 17-De Bruyne, 26-Mahrez.

Pelatih: Pep Guardiola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Piala Asia U23, STY Sebut Timnas Indonesia Dibuat Tak Nyaman Jelang Vs Qatar

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas U23 Indonesia Vs Qatar, Reaksi Ivar Jenner Usai Kartu Merah Kontroversial

Timnas Indonesia
Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cole Palmer-Haaland Teratas dengan 20 Gol

Liga Inggris
Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Prediksi Skor Barcelona Vs PSG Leg Kedua 8 Besar Liga Champions

Liga Champions
Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Piala Asia U23 2024, Timnas Indonesia Protes ke AFC Usai Wasit Kontroversial

Timnas Indonesia
STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

STY Nilai Laga Indonesia Vs Qatar seperti Pertunjukan Komedi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Piala Asia U23 2024, Kata Pelatih Qatar Usai Kalahkan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Dibekuk Qatar, Bangkit Lawan Australia

Timnas Indonesia
Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Jadwal Leg Kedua 8 Besar Liga Champions 2023-2024, Barcelona Vs PSG, Dortmund Vs ATM

Liga Champions
Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Biang Kekalahan Timnas U23 Indonesia dari Qatar

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Man City Pertama, Chelsea 10 Besar Usai Pesta Gol

Liga Inggris
Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Hasil Chelsea Vs Everton: Sensasi 4 Gol Palmer, The Blues Pesta

Liga Inggris
Klasemen Piala Asia U23 2024: Qatar Puncaki Grup A Usai Bekuk Indonesia

Klasemen Piala Asia U23 2024: Qatar Puncaki Grup A Usai Bekuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com