Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Brighton Vs Liverpool, Henderson Tak Terima Keputusan VAR, Ungkap Pengakuan Welbeck

Kompas.com - 28/11/2020, 23:41 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber GOAL

KOMPAS.com - Gelandang sekaligus kapten Liverpool, Jordan Henderson, tak terima dengan keputusan VAR yang membuat timnya gagal memetik tiga poin atas Brighton & Hove Albion.

Duel Brighton vs Liverpool pada lanjutan pekan ke-10 Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris, Sabtu (28/11/2020) malam WIB itu digelar di Stadion Amex.

Pada laga tersebut, Liverpool selaku tim tamu sempat unggul lebih dulu pada menit ke-60 lewat gol Diogo Jota.

Namun, kala laga memasuki masa injury time, tepatnya menit ke-90+3, Brighton mampu menyamakan kedudukan melalui eksekusi penalti Pascal Gross.

Gol dari Pascal Gross sekaligus menggagalkan kemenangan Liverpool. Skor 1-1 untuk kedua tim bertahan hingga laga usai.

Baca juga: Hasil Brighton Vs Liverpool - Dihukum Dua Penalti, The Reds Gagal Menang

Adapun hadiah penalti yang diperoleh kubu Brighton pada masa injury time lahir lewat keputusan VAR.

Bek Liverpool, Andrew Robertson, dianggap melanggar striker Brighton, Danny Welbeck, di kotak terlarang.

Dalam tayangan ulang, Robertson tidak sengaja menendang kaki Danny Welbeck saat hendak membuang bola.

Pada awalnya, wasit yang bertugas tak melihat insiden itu sebagai pelanggaran.

Akan tetapi, keputusan berubah setelah sang pengadil lapangan melihat VAR. Robertson tetap dianggap melanggar mantan pemain Manchester United itu.

Baca juga: Jelang Brighton Vs Liverpool, Klopp Singgung Masa Depan Georginio Wijnaldum

Halaman:
Sumber GOAL
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Frets Butuan ke Malut United, Persib Kapok Rekrut Seorang Anggota?

Frets Butuan ke Malut United, Persib Kapok Rekrut Seorang Anggota?

Liga Indonesia
Boyong Mendoza dan Beltrame, Target Pendek Persib Tak Bisa Dinego Lagi

Boyong Mendoza dan Beltrame, Target Pendek Persib Tak Bisa Dinego Lagi

Liga Indonesia
Gagal ke Final Piala Dunia U17 2023, Argentina Tetap Bangga

Gagal ke Final Piala Dunia U17 2023, Argentina Tetap Bangga

Sports
Hasil Kualifikasi SAC Indonesia 2023 di Jawa Tengah

Hasil Kualifikasi SAC Indonesia 2023 di Jawa Tengah

Liga Indonesia
Hasil Semifinal Piala Dunia U17 2023: Jerman Vs Perancis di Final, Argentina-Mali Berebut Peringkat Tiga

Hasil Semifinal Piala Dunia U17 2023: Jerman Vs Perancis di Final, Argentina-Mali Berebut Peringkat Tiga

Sports
Milan Vs Dortmund, I Rossoneri Diharapkan Jiplak Permainan Saat Lawan PSG

Milan Vs Dortmund, I Rossoneri Diharapkan Jiplak Permainan Saat Lawan PSG

Liga Champions
Hasil Piala Dunia U17 2023: Kalahkan Mali, Perancis Tantang Jerman di Final

Hasil Piala Dunia U17 2023: Kalahkan Mali, Perancis Tantang Jerman di Final

Sports
Raih Tiket Final Piala Dunia U17 2023, Penyerang Jerman Puji Solo

Raih Tiket Final Piala Dunia U17 2023, Penyerang Jerman Puji Solo

Liga Indonesia
Bali United Waspada Stallion Laguna

Bali United Waspada Stallion Laguna

Liga Indonesia
AC Milan Vs Dortmund, Intensitas Tinggi Rossoneri

AC Milan Vs Dortmund, Intensitas Tinggi Rossoneri

Sports
Jerman ke Final Piala Dunia U17 2023: Selangkah Menuju Sejarah, Usung Spirit Generasi Emas Der Panzer

Jerman ke Final Piala Dunia U17 2023: Selangkah Menuju Sejarah, Usung Spirit Generasi Emas Der Panzer

Sports
Ratu Tisha Bahagia Melihat Antusiasme Penonton di Semifinal Piala Dunia U17

Ratu Tisha Bahagia Melihat Antusiasme Penonton di Semifinal Piala Dunia U17

Liga Indonesia
EVOS Resmikan EFC Pro Series 2, Proses Ketat untuk Menjadi Pemain Esport Profesional

EVOS Resmikan EFC Pro Series 2, Proses Ketat untuk Menjadi Pemain Esport Profesional

Sports
Link Live Streaming Perancis Vs Mali, Semifinal Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Perancis Vs Mali, Semifinal Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Internasional
Hasil Piala Dunia U17 2023: Hujan 6 Gol, Drama Penalti, Jerman ke Final!

Hasil Piala Dunia U17 2023: Hujan 6 Gol, Drama Penalti, Jerman ke Final!

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com