Fakta itulah yang membuat Eriksen kesulitan beradaptasi di Inter Milan karena Conte kukuh dengan formasinya.
Terkait hal itu, Conte bulan lalu sudah menjelaskan bagaimana situasi Eriksen di Inter Milan.
Conte secara tersirat menyinggung kualitas Eriksen yang tidak menunjukkan keinginan untuk beradaptasi dengan permainan Inter Milan.
"Semua plihan yang saya buat selalu dan hanya untuk kebaikan Inter Milan, bukan untuk kebaikan satu pemain," kata Conte yang dikutip dari situs Gazetta dello Sport.
"Pemain harus beradptasi dengan ide dan proyek agar dapat bersaing di level sepak bola tim maupun internasional," ucap Conte.
"Pesepak bola modern harus cepat, kuat, dan memiliki ketahanan. Saya menerima teknik itu begitu saja jika Anda bergabung dengan tim seperti Inter Milan," tutur Conte menambahkan.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.