Terkendala Pandemi, Penggawa Bielefeld Batal Bela "Samurai Biru"

Kompas.com - 07/11/2020, 15:41 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Kyodonews

BERLIN, KOMPAS.com - Penggawa klub Bundesliga Arminia Bilefeld Ritsu Doan batal membela timnas Jepang, Samurai Biru.

"Saya memasukkan Ritsu Doan dalam tim untuk uji coba internasional di Austria," kata manajer timnas Jepang Hajime Moriyasu.

Baca juga: Sudah Dua Kali Samurai Biru Jadi Musafir, Mengapa?

Austria dan Jerman saat ini kembali memasuki zona peningkatan korban terinfeksi pandemi corona.

Jepang juga mengalami hal sama.

Pemain tengah Liverpool asal Jepang, Takumi Minamino memberi isyarat saat pertandingan sepak bola Liga Primer Inggris antara Wolverhampton Wanderers dan Liverpool di stadion Molineux di Wolverhampton,AFP/OLI SCARFF Pemain tengah Liverpool asal Jepang, Takumi Minamino memberi isyarat saat pertandingan sepak bola Liga Primer Inggris antara Wolverhampton Wanderers dan Liverpool di stadion Molineux di Wolverhampton,

Makanya, pada uji coba melawan Panama pada Jumat (13/11/2020) dan melawan Meksiko pada Selasa (17/11/2020), Jepang memilih Austria sebagai kandang.

Moriyasu juga lebih memilih para pemainnya yang berlaga di liga-liga Eropa selama masa pandemi ini.

Pemain pinjaman Villarreal, Takefusa KuboDOK. Twitter Villarreal/twitter.com/VillarrealCF Pemain pinjaman Villarreal, Takefusa Kubo

Di Austria dan Jerman, ada protokol karantina selama lima hari bagi seseorang yang masuk ke kedua negara itu.

Bielefeld akhirnya memilih untuk tidak mengambil risiko besar bagi Ritsu Doan.

Lantaran itulah, klub yang baru saja promosi ke Bundesliga 1 dari Bundesliga 2 pada musim 2020-2021 ini tidak memberikan izin bagi Ritsu Doan pergi ke Austria.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Kyodonews
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com