Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Edouard Mendy Tampil Solid, Zouma Beri Apresiasi Sekaligus Peringatan

Kompas.com - 02/11/2020, 21:00 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kiper bekebangsaan Senegal, Edouard Mendy, tampil menjanjikan sejak dipercaya sang pelatih, Frank Lampard, untuk mengisi pos penjaga gawang Chelsea.

Mendy resmi bergabung dengan Chelsea pada 24 September 2020. Dia didatangkan dari Stade Rennais (Perancis) dengan mahar 24 juta euro (setara Rp 409 miliar).

Bersama Chelsea, Mendy sejauh ini sudah memainkan enam pertandingan dengan catatan lima kali clean sheet.

Dia baru kebobolan satu gol yakni ketika Chelsea dikalahkan Tottenham Hotspur pada putaran keempat Piala Liga Inggris, 29 September 2020.

Baca juga: Edouard Mendy Tampil Super, Lampard Puas Chelsea Tak Salah Rekrut

Khusus di pentas Liga Inggris, Mendy mengukir clean sheet pada tiga penampilan pertamanya.

Dia pun menjadi kiper pertama Chelsea yang mengukir rekor tersebut sejak kali terakhir tercipta pada 2004.

Penjaga gawang asal Ceko, Petr Cech, adalah sosok terakhir yang berhasil mengukir rekor itu sebelum Mendy.

Baca juga: Burnley Vs Chelsea, Edouard Mendy Akhiri Penantian 16 Tahun The Blues

Penampilan menjanjikan yang ditunjukkan Mendy kemudian menuai apresiasi dari rekan setimnya, Kurt Zouma.

Zouma mengakui kehebatan dan kecepatan adaptasi Mendy.

"Dia (Mendy) hebat. Dia memiliki postur besar," kata Zouma, dikutip dari Evening Standard.

"Dia bisa menangkap bola saat keluar dari sarangnya. Dia banyak bicara, melakukan pekerjaan dengan baik. Dia beradaptasi dengan cepat," imbuh Zouma.

Di balik pujian tersebut, Zouma juga memberi peringatan untuk Mendy.

Bek berkebangsaan Perancis itu meminta Mendy untuk tidak kehilangan konsentrasi dengan mudah.

"Akan tetapi, dia harus tetap fokus," ujar Zouma.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas U23 Indonesia vs Australia, Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1-0!

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Ernando Ari Gagalkan Penalti Lawan!

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Australia, Nathan, Kelly, dan Fajar Starter

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com