Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 25/10/2020, 16:20 WIB
Suci Rahayu,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Kekalahan tersebut bak sebuah tamparan keras bagi timnas. Mereka diingatkan bahwa banyak yang harus dikejar sebelum disebut layak bersaing di Piala Dunia U20.

Setelah hasil tersebut, perlahan Witan Sulaeman dkk mulai bangkit. Gemblengan keras dari Shin Tae-yong sukses membuat pemain perlahan mampu berdiri di atas kedua kaki.

Setelah nyaris dua bulan dimasak ulang, kini timnas tampil dengan level yang berbeda. Timnas Indonesia mampu mengimbangi atau bahkan mengungguli permainan Arab Saudi dan Bosnia. Dua negara yang notabene memiliki rangking FIFA jauh diatas Indonesia.

Total hasil 11 pertandingan Timnas U-19 selama TC di Kroasia

  • [05/09/2020] Indonesia vs Bulgaria 0-3 | Kalah
  • [08/09/2020] Indonesia vs Kroasia 1-7 | Kalah
  • [11/09/2020] Indonesia vs Arab Saudi 3-3 | Seri
  • [17/09/2020] Indonesia vs Qatar 2-1 | Menang
  • [20/09/2020] Indonesia vs Qatar 1-1 | Seri
  • [25/09/2020] Indonesia vs Bosnia Herzegovina 0-1 | Kalah
  • [29/09/2020] Indonesia vs Dinamo Zagreb 1-0 | Menang
  • [08/10/2020] Indonesia vs NK Dugopolje 3-0 | Menang
  • [11/10/2020] Indonesia vs Makedonia Utara 4-1 | Menang
  • [14/10/2020] Indonesia vs Makedonia Utara vs 0-0 | Seri
  • [20/10/2020] Indonesia vs Hajduk Split 4-0 | Menang

2. Mencetak 19 Gol dalam 11 laga

Gol bisa menjadi patokan kekuatan lini serang sebuah tim. Melalui jumlah gol dapat diketahui pula efektifitas serangan sebuah tim.

Sepanjang 11 laga, anak asuh Shin Tae-yong berhasil mencatatkan 19 gol.

Jika dibandingkan dengan jumlah laga, artinya timnas rata-rata nyaris mencetak 2 gol per pertandingan atau 1,7 gol tepatnya.

Gol terbanyak berhasil mereka ciptakan pada pertandingan pertama kontra Makedonia Utara dan laga versus Hajduk Split. Indonesia berhasil mencetak empat gol dalam masing-masing pertandingan tersebut.

Sementara, pencetak gol terbanyak dipegang oleh Witan Sulaeman dan Jack Brown yang mengemas masing-masing 3 gol.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Kapten Tim Bulu Tangkis di Asian Games 2022

Kapten Tim Bulu Tangkis di Asian Games 2022

Sports
Hasil 16 Besar Sepak Bola Asian Games 2022: Thailand Gugur, China Vs Korsel di Perempat Final

Hasil 16 Besar Sepak Bola Asian Games 2022: Thailand Gugur, China Vs Korsel di Perempat Final

Sports
Jadwal Inter Miami Vs Houston Dynamo di Final US Open Cup, Messi Masih Tanda Tanya

Jadwal Inter Miami Vs Houston Dynamo di Final US Open Cup, Messi Masih Tanda Tanya

Sports
Victor Osimhen Siap Menuntut Napoli Atas Video Ledekan

Victor Osimhen Siap Menuntut Napoli Atas Video Ledekan

Liga Italia
Timnas Indonesia vs Uzbekistan: Sananta Datang, Jadi Harapan Lini Depan Garuda

Timnas Indonesia vs Uzbekistan: Sananta Datang, Jadi Harapan Lini Depan Garuda

Sports
Asian Games 2022: Sanggoe Darma Sumbang Perak bagi Indonesia dari Cabor Skateboarding

Asian Games 2022: Sanggoe Darma Sumbang Perak bagi Indonesia dari Cabor Skateboarding

Sports
Update Klasemen Medali Asian Games 2022, Indonesia Berada di Peringkat ke-8

Update Klasemen Medali Asian Games 2022, Indonesia Berada di Peringkat ke-8

Olahraga
Asian Games 2022: Wushu Tambah 1 Perunggu dari Aksi Seraf Naro Siregar

Asian Games 2022: Wushu Tambah 1 Perunggu dari Aksi Seraf Naro Siregar

Sports
Asian Games 2022: Ganda Putri Indonesia Aldila/Janice Lolos ke Semifinal

Asian Games 2022: Ganda Putri Indonesia Aldila/Janice Lolos ke Semifinal

Sports
ONE Fight Night, Stamp Peluk Angela Lee Sambil Menyemangati

ONE Fight Night, Stamp Peluk Angela Lee Sambil Menyemangati

Olahraga
Versi Terbaik Ezra Walian yang Masuk dari Bangku Cadangan Persib

Versi Terbaik Ezra Walian yang Masuk dari Bangku Cadangan Persib

Liga Indonesia
Newcastle United Vs Man City: Tak Mau Ambil Risiko, Guardiola Istirahatkan Pemain Inti dalam Carabao Cup

Newcastle United Vs Man City: Tak Mau Ambil Risiko, Guardiola Istirahatkan Pemain Inti dalam Carabao Cup

Liga Inggris
Final US Open Cup, Calon Trofi Kedua Lionel Messi dan Inter Miami

Final US Open Cup, Calon Trofi Kedua Lionel Messi dan Inter Miami

Liga Lain
Asian Games 2022: Buang Peluang Match Point, Ganda Putri Indonesia Gagal ke Semifinal

Asian Games 2022: Buang Peluang Match Point, Ganda Putri Indonesia Gagal ke Semifinal

Sports
Hasil Undian Bulu Tangkis Asian Games 2022, Indonesia Harus Bermain Lepas dan Penuh Motivasi

Hasil Undian Bulu Tangkis Asian Games 2022, Indonesia Harus Bermain Lepas dan Penuh Motivasi

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com