Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Bosnia Vs Belanda - Minim Shot On Target, Kedua Tim Tanpa Gol di Bilino Polje

Kompas.com - 12/10/2020, 01:02 WIB
Farahdilla Puspa,
Nugyasa Laksamana

Tim Redaksi

Pada babak kedua, Belanda mencoba peruntungan lewat aksi Georginio Wijnaldum pada menit ke-51.

Sayang, sepakan Wijnaldum masih terlalu lemah dan bisa diamankan kiper Bosnia, Ibrahim Sehic. 

Baca juga: Pjanic Jadi Mata-mata Barcelona Jelang Lawan Juventus di Liga Champions

Bosnia melakukan serangan balik pada menit ke-63. Sead Kolasinac mengancam lewat sisi kiri pertahanan Belanda dan melepaskan tendangannya.

Akan tetapi, lagi-lagi percobaan Bosnia belum berhasil setelah tendangan Kolasinac diblok Dumfries. 

Lima menit berselang, Bosnia masih menekan tim lawan. Kali ini, Miralem Pjanic yang punya peluang untuk membuka keunggulan timnya. 

Pjanic menyodok ke kotak penalti dari sisi kanan, menerima umpan Edin Dzeko dan langsung melesatkan tendangan ke gawang De Oranje yang sayangnya masih bisa diblok kiper Jasper Cillesen. 

Pada menit ke-84, Frenkie de Jong nyaris membuat Belanda pecah telur. Akan tetapi, tendangannya membentur kaki Todorovic. 

Baca juga: Rincian Gaji Pemain Serie A, Bayaran Cristiano Ronaldo di Atas Langit

Hingga peluit panjang dibunyikan, kedudukan 0-0 tak berubah. 

Melansir situs resmi UEFA, Bosnia selaku tim tuan rumah hanya mampu melepaskan enam tendangan dengan satu tendangan tepat sasaran sepanjang 90 menit pertandingan. 

Sementara, Belanda melesatkan tujuh shot on target dari 12 percobaan. 

Susunan pemain

Bosnia-Herzegovina (4-3-3): 12-Sehic (PG), 4-Todorovic, 16-Hadzikadunic, 17-Sanicanin, 2-Kadusic (5-Kolasinac 46'), 10-Pjanic (21-Loncar 75'), 13-Cimirot, 19-Krunic (9-Hodzic 75'), 8-Tatar (6-Hadziahmetovic 54'), 18-Djuric (11-Dzeko 61'), 14-Gojak.

Pelatih: Dusan Bajevic.

Belanda (4-3-3): 1-Cillessen (PG), 22-Dumfries (2-Hateboer 70'), 6-De Vrij, 4-Van Dijk, 17-Blind (5-Ake 86') , 15-De Roon, 8-Wijnaldum, 21-F. de Jong, 10-Malen (7-Berghuis 70'), 19-L. de Jong, 11-Promes (9-Babel 86').

Pelatih: Frank de Boer.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com