Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Leicester Vs West Ham, The Hammers Hancurkan Taring Si Rubah

Kompas.com - 04/10/2020, 20:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - West Ham United berhasil mempermalukan tuan rumah Leicester City dengan kemenangan pada gameweek keempat Premier League atau kompetisi tertinggi Liga Inggris.

Duel Leicester vs West Ham di Stadion King Power, Minggu (4/10/2020) malam WIB, berakhir dengan skor 3-0 untuk The Hammers, julukan West Ham.

Pada laga Leicester vs West Ham, tiga gol kemenangan West Ham United dicetak Michail Antonio (14'), Pablo Fornals (34'), dan Jarrod Bowen (83').

Berkat kemenangan ini, The Hammers, julukan West Ham, naik ke peringkat ketujuh dengan koleksi enam poin.

Sementara itu, tuan rumah Leicester City berada di peringkat kedua klasemen dengan sembilan poin.

Baca juga: Liverpool Selevel dengan Everton dan Leicester, Klopp: Siapa Peduli

Jalannya pertandingan

West Ham berhasil unggul terlebih dahulu pada menit ke-14. West Ham membuka keunggulan lewat Michail Antonio setelah meneruskan umpan silang dari Aaron Cresswell.

The Foxes alias Si Rubah, julukan Leicester City, kerap kesulitan menembus pertahanan West Ham di babak pertama ini.

Aliran bola Leicester City kerap dipotong pemain bertahan West Ham.

Wet Ham pun kembali memperlebar keunggulan melalui Pablo Fornals pada menit ke-34.

Gelandang serang tersebut mencetak gol setelah memanfaatkan umpan Aaron Cresswell.

Hingga babak pertama berakhir, skor 2-0 tetap bertahan untuk keunggulan West Ham United.

Baca juga: Berita Transfer, Leicester Beli Bek Baru

Memasuki babak kedua, Pablo Fornals hampir mencetak gol untuk West Ham pada menit ke-57.

Umpan silang dari Michail Antonio gagal disempurnakan setelah tendangan Fornals masih bisa diblok Kasper Schmeichel.

Giliran Michael Antonio yang mencoba membobol gawang Leicester City pada menit ke-61, tetapi tendangan kerasnya dari sisi kiri The Foxes mampun diredam Schmeichel.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com