Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diserang Virus Corona, Ceko Pakai Tim Baru Lawan Skotlandia di UEFA Nations League

Kompas.com - 06/09/2020, 14:00 WIB
Farahdilla Puspa,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber Goal

KOMPAS.com - Tim nasional Ceko akan membentuk tim baru untuk melawan Skotlandia di pertandingan Liga B Grup 2 UEFA Nations League 2020-2021.

Ceko sebelumnya menolak bertanding melawan Skotlandia setelah beberapa personel di skuad mereka positif terinfeksi virus corona.

Keputusan itu diambil beberapa jam setelah timnas Ceko mengalahkan Slovakia 3-1 pada laga pembukaan Liga B Grup 2 UEFA Nations League.

Dikutip dari situs Sky Sports, beberapa orang yang positif Covid-19 di dalam skuad timnas Ceko adalah staf, bukan pemain.

Baca juga: Skuad Terjangkit Virus Corona, Ceko Tolak Main di UEFA Nations League

Meski demikian, terdapat dua pemain timnas Ceko yang terpaksa tidak bermain pada laga melawan Slovakia karena melakukan kontak langsung dengan staf yang positif Covid-19.

Mereka adalah gelandang West Ham United, Tomas Soucek, dan winger AS Roma, Patrik Schick. Keduanya kini sudah melakukan isolasi mandiri.

Namun, menurut laporan Goal, Asosiasi Sepak Bola Ceko telah memutuskan tim akan tetap melakoni pertandingan kontra Skotlandia.

Duel melawan Skotlandia dijadwalkan berlangsung Senin (7/9/2020) waktu setempat atau Selasa (8/9/2020) dini hari WIB di markas Ceko, Andruv Stadion.

Akan tetapi, timnas Ceko akan menurunkan skuad berbeda dengan tim yang dimainkan saat mengalahkan Slovenia.

Asosiasi Sepak Bola Ceko mengindikasikan tim baru nanti tidak hanya terdiri dari pemain-pemain anyar tetapi sebagian staff mereka pun baru.

Halaman:
Sumber Goal
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Keluarga Pemain di Final Piala Dunia U17, Naik Ojol dan Bolos Kelas

Keluarga Pemain di Final Piala Dunia U17, Naik Ojol dan Bolos Kelas

Internasional
Persib Bandung Vs PSM, Hodak Siap Peluk Cium dan 'Matikan' Juku Eja

Persib Bandung Vs PSM, Hodak Siap Peluk Cium dan "Matikan" Juku Eja

Liga Indonesia
Jerman Juara Piala Dunia U17: Lempar Sepatu, Terima Kasih Indonesia

Jerman Juara Piala Dunia U17: Lempar Sepatu, Terima Kasih Indonesia

Internasional
Peluncuran Maskot Piala Asia 2023: Tarian Indonesia Bikin Bangga, Sajikan Lenggang Nyai dari Betawi

Peluncuran Maskot Piala Asia 2023: Tarian Indonesia Bikin Bangga, Sajikan Lenggang Nyai dari Betawi

Sports
Pengenalan Filosofi Baru Sepak Bola Jerman di Indonesia, Diikuti 150 Anak-anak

Pengenalan Filosofi Baru Sepak Bola Jerman di Indonesia, Diikuti 150 Anak-anak

Internasional
Hasil Final Syed Modi India International 2023: Berjuang 95 Menit, Dejan/Gloria Juara!

Hasil Final Syed Modi India International 2023: Berjuang 95 Menit, Dejan/Gloria Juara!

Sports
Hasil Liga 1: PSIS Semarang Vs PSS Sleman 1-0, Klub Radja Nainggolan Imbang

Hasil Liga 1: PSIS Semarang Vs PSS Sleman 1-0, Klub Radja Nainggolan Imbang

Sports
Kisah Relawan PD U17, Tantangan dengan Penonton Hingga Foto Bersama Shin Tae-yong

Kisah Relawan PD U17, Tantangan dengan Penonton Hingga Foto Bersama Shin Tae-yong

Internasional
IBL 2024: Terima Kasih West Bandits, Selamat Datang Kesatria Bengawan Solo!

IBL 2024: Terima Kasih West Bandits, Selamat Datang Kesatria Bengawan Solo!

Sports
Tanggapan Pelatih Jerman soal Piala Dunia U17 Digelar Setiap Tahun

Tanggapan Pelatih Jerman soal Piala Dunia U17 Digelar Setiap Tahun

Sports
Pembelajaran dari Piala Dunia U17 2023 demi Sepak Bola Tanah Air

Pembelajaran dari Piala Dunia U17 2023 demi Sepak Bola Tanah Air

Internasional
Hal Menarik dari Penganugerahan Gelar Piala Dunia U17 2023

Hal Menarik dari Penganugerahan Gelar Piala Dunia U17 2023

Internasional
Man United Keok, Ten Hag dan Martial Cekcok

Man United Keok, Ten Hag dan Martial Cekcok

Liga Inggris
BERITA FOTO Final Piala Dunia U17 2023: Jerman Juara, Mental Baja Panser Muda

BERITA FOTO Final Piala Dunia U17 2023: Jerman Juara, Mental Baja Panser Muda

Internasional
Jerman Juara Piala Dunia U17 2023, Perancis Kembali Sial di Final

Jerman Juara Piala Dunia U17 2023, Perancis Kembali Sial di Final

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com