KOMPAS.com - Tak semua klub-klub Eropa bisa meraih tiga trofi alias treble winners dalam satu musim.
Namun, ada beberapa klub-klub Eropa yang berhasil menjuarai tiga turnamen sekaligus dalam semusim.
Terbaru, Bayern Muenchen berhasil meraih treble winners usai merengkuh gelar Liga Champions 2019-2020, saat mengalahkan Paris Saint-Germain (PSG) di partai puncak, Senin (24/8/2020) dini hari WIB.
Sebelumnya, klub berjulukan Die Roten itu telah mengamankan gelar Bundesliga dan Piala Jerman.
Berkat raihan tersebut, Bayern Muenchen berhasil raih treble winners untuk kedua kalinya, setelah musim 2012-2013.
Baca juga: Bayern Muenchen Treble Winners, Hansi Flick Samai Pencapaian Jupp Heynckes
Selain itu, Bayern Muenchen juga menyamakan rekor Barcelona yang juga meraih treble winners dua kali.
Selain Bayern Muenchen, tentu ada juga tim-tim Eropa yang pernah merengkuh treble.
Berikut Kompas.com merangkum tim-tim Eropa yang pernah merengkuh treble winners sebagaimana dihimpun dari data Transfermarkt:
1. Celtic FC (1966-1967)
Klub asal Skotlandia ini merupakan tim pertama meraih tiga gelar dalam semusim.
Tulis komentar dengan menyertakan tagar #JernihBerkomentar dan #MelihatHarapan di kolom komentar artikel Kompas.com. Menangkan E-Voucher senilai Jutaan Rupiah dan 1 unit Smartphone.
Syarat & Ketentuan