Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Man United Vs Copenhagen - via Gol Penalti Extra Time, Setan Merah ke Semifinal Liga Europa

Kompas.com - 11/08/2020, 04:39 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

KOLN, KOMPAS.comManchester United melaju ke semifinal Liga Europa setelah mengalahkan Copenhagen pada perempat final, Selasa (11/8/2020) dini hari WIB.

Digelar di Stadion RheinEnergie, Koln, Selasa (11/8/2020), duel Man United vs Copenhagen berakhir 1-0 untuk kemenangan Setan Merah.

Man United harus melewati babak perpanjangan waktu (extra time) untuk menentukan kemenangan.

Adalah gol penalti Bruno Fernandes pada menit ke-95 yang menjadi penentu langkah Man United ke semifinal Liga Europa 2019-2020.

Baca juga: Duel Man United Vs Copenhagen Berlanjut ke Perpanjangan Waktu

Laporan dan fakta pertandingan

Tembakan wonderkid Man United Mason Greenwood sempat menggetarkan jala Copenhagen menjelang turun minum.

Akan tetapi, gol Greenwood dianulir karena penyerang berusia 18 tahun itu dianggap offside saat menerima umpan terakhir. Wasit memutuskan demikian setelah meninjau VAR.

Skor 0-0 menutup babak pertama dengan Man United unggul ball possession 59 persen, juga unggul dalam jumlah tembakan (5).

Pada babak kedua juga kembali diwarnai drama tidak disahkannnya gol Man United.

Itu terjadi pada menit ke-57. Tembakan Greenwood membentur mistar gawang Copenhagen. Bola rebound disambut Marcus Rashford untuk menggetarkan jala kawalan Karl-Johan Johnsson.

Namun, Rashford berada dalam posisi offside kala menyambut bola rebound.

Setelah itu, Man United seperti tak kenal lelah terus menggempur pertahanan Copenhagen.

Di sisi lain, Copenhagen bukannya tanpa peluang.

Skuad asuhan Stale Solbakken itu sempat menciptakan peluang berbahaya pada menit ke-65. Tembakan Bryan Oviedo masih bisa diblok lini pertahanan Man United.

Kedua tim tetap buntu dan harus puas mengakhiri waktu normal dengan skor 0-0. Laga dilanjutkan ke babak perpanjangan waktu (extra time).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com