Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perjalanan Andrea Pirlo di Coverciano, Anggota Angkatan Legenda 2018

Kompas.com - 09/08/2020, 15:00 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

"Saya tahu semua orang di sini, mulai dari para pelayan hingga mereka yang bekerja di resepsionis"

"Kembali ke sini seperti pulang ke rumah."

"Mengikuti pelajaran di sini membuka pikiran Anda dan membuat kami berpikir mengenai solusi yang, sebagai pemain, tak pernah terpikirkan sebelumnya," tuturnya.

Baca juga: Rumor Dipecat Seperti Maurizo Sarri, Fabio Paratici Membela Diri

Para pelatih ini menjalani ujian akhir dengan melakukan presentasi semua subjek yang dihadirkan di program kepelatihan dan menyerahkan thesis mereka pada September 2018.

Pirlo kemudian mengambil lisensi UEFA Pro Master pada September 2019.

UEFA Pro merupakan lisensi kepelatihan tertinggi di FIGC yang diakui di seantero Eropa.

Pirlo dan calon pelatih lainnya belajar di kelas sekaligus menjalani pelajaran praktek di lapangan latihan.

Mereka belajar dari nama-nama beken dunia sepak bola Italia seperti pelatih Massimiliano Allegri hingga eks wasit top Azzurri, Nicola Rizzoli.

Ia kembali tergabung dengan beberapa angkatan UEFA A dan UEFA B pada 2018 seperti Paolo Montero, Daniele Bonera, Thiago Motta, dan Paolo Montero.

Namun, nama beken lainnya juga ada di kursus tersebut, sebut saja mantan bek Inter, Walter Samuel dan Christian Chivu, serta rekan setim Pirlo di Piala Dunia 2006, Luca Toni.

Selain pelajaran di kelas dan praktek, para calon pelatih ini menjalani internship di sejumlah klub demi bekerja langsung dengan para pelatih lain dan belajar metodologi yang mereka gunakan.

Selain itu, para caloon pelatih ini juga belajar big data dan bagaimana cara menganalisa performa dalam sebuah pertandingan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com