Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arsenal Vs Man City, Aubameyang Bawa The Gunners ke Final Piala FA

Kompas.com - 19/07/2020, 03:53 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Di babak kedua, jalannya pertandingan masih sama seperti 45 menit pertama. Man City masih mendominasi sementara Arsenal memilih menunggu.

Man City berpeluang mencetak gol pada menit ke-60 melalui skema tendangan bebas.

Namun, tendangan Kevin De Bruyne hanya membentur tiang kanan gawang Arsenal yang dijaga Emiliano Martinez.

Pada menit ke-71, serangan balik Arsenal lagi-lagi berbuah gol.

Serangan balik ini berawal dari umpan lambung terobosan yang dilepaskan Kieran Tierney ke arah Aubameyang dari tengah lapangan.

Aubameyang yang lolos dari jebakan offside kemudian berhasil memenangkan adu lari dengan Eric Garcia.

Akselerasi Aubameyang terus berlanjut sampai kotak penalti Man City.

Aubameyang kemudian berhasil mencetak gol keduanya setelah tendangan mendatar kaki kanannya masuk ke gawang melewati sela-sela kaki kiper Ederson.

Pada 15 menit akhir babak kedua, Man City terus berusaha menggempur pertahanan Arsenal.

Namun, rapatnya pertahanan Arsenal membuat Man City terlihat sangat frustrasi. Man City jarang berhasil masuk ke kotak penalti Arsenal.

Hingga akhir babak kedua, Man City hanya mampu melepaskan tiga tembakan tepat sasaran dan harus menerima kekalahan 0-2.

Berikut susunan pemain Arsenal vs Man City:

Arsenal: 26-Emiliano Martinez; 20-Shkodran Mustafi (Rob Holding 88'), 23-David Luiz, 3-Kieran Tierney; 2-Hector Bellerin, 8-Daniel Ceballos (Sead Kolasinac 88'), 34-Granit Xhaka, 15-Ainsley Maitland-Niles; 19-Nicolas Pepe (Joseph Willock 72'), 9-Alexandre Lacazette (Lucas Torreira 79'), 14-Pierre-Emerick Aubameyang

Pelatih: Mikel Arteta

Man City: 31-Ederson Moraes; 22-Benjamin Mendy, 14-Aymeric Laporte, 50-Eric Garcia, 2-Kyle Walker; 21-David Silva (Fernandinho 88'), 8-Ilkay Guendogan (Rodri 66'), 17-Kevin De Bruyne; 7-Raheem Sterling, 9-Gabriel Jesus, 26-Riyad Mahrez (Phil Foden 66')

Pelatih: Pep Guardiola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Liga Indonesia
Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Liga Italia
Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Liga Indonesia
Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Liga Inggris
Respons Pemain Persib Usai Ikuti 'Kelas' VAR Liga 1

Respons Pemain Persib Usai Ikuti "Kelas" VAR Liga 1

Liga Indonesia
Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com