Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manchester United Mulus ke Liga Champions, Syaratnya...

Kompas.com - 27/06/2020, 22:06 WIB
Josephus Primus

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Dengan sisa tujuh laga hingga akhir musim 2019-2020, Manchester United (MU) dapat menyandingkan dirinya masuk ke jalur Liga Champions.

Meski demikian, persaingan memperebutkan posisi dua sampai dengan empat masih sangat ketat.

Baca juga: Jika Ingin Juara, Manchester United Diminta Datangkan Harry Kane

Inggris menyetor empat klub posisi teratas masuk langsung ke fase grup Liga Champions.

Terkini, usai memenangi laga melawan Aston Villa dengan skor 1-0, Wolverhampton Wanderers menggeser posisi MU di peringkat lima.

Paul Pogba dan Bruno Fernandes dalam laga Tottenham vs Manchester United.POOL / GETTY IMAGES EUROPE / GETTY IMAGES VIA AFP Paul Pogba dan Bruno Fernandes dalam laga Tottenham vs Manchester United.

Sementara, jika MU menyapu bersih sisa laga dengan kemenangan, raihan yang didapatnya adalah 70.

Jika saling dibandingkan, MU dan Wolves, dengan seluruh sapu bersih kemenangan, akan mengumpulkan masing-masing angka 70.

Para pemain Wolverhampton Wanderers merayakan gol Leander Dendoncker kontra Aston Villa pada laga lanjutan Liga Inggris, 27 Juni 2020.AFP/RUI VIEIRA Para pemain Wolverhampton Wanderers merayakan gol Leander Dendoncker kontra Aston Villa pada laga lanjutan Liga Inggris, 27 Juni 2020.

Namun begitu, Wolves lebih unggul perbandingan selisih gol.

Wolves mengumpulkan 34 gol dan kemasukan 11 gol.

Christian Pulisic (kiri) merayakan golnya bersama Willian Borges (kanan) pada laga Chelsea vs Man City di Stadion Stamford Bridge dalam lanjutan pekan ke-31 Premier League, kasta teratas Liga Inggris, Kamis (25 Juni 2020).AFP/ JULIAN FINNEY Christian Pulisic (kiri) merayakan golnya bersama Willian Borges (kanan) pada laga Chelsea vs Man City di Stadion Stamford Bridge dalam lanjutan pekan ke-31 Premier League, kasta teratas Liga Inggris, Kamis (25 Juni 2020).

Sementara, MU memasukkan 31 gol dan kemasukan 17 gol.

Kendati begitu, catatan statistik ini bisa membuat MU mulus memasuki empat besar dengan satu syarat.

Syarat itu adalah, Manchester City, di peringkat kedua, benar-benar tersandung peraturan UEFA soal peraturan finansial klub.

Bek kiri Leicester City, Ben Chilwell.AFP/ANDY RAIN Bek kiri Leicester City, Ben Chilwell.

Sebagaimana diketahui, Manchester City terancam tak boleh berlaga di skala internasional apabila terbukti melakukan pelanggaran aturan keuangan itu.

Saat ini, kasus Manchester City sedang berproses di Pengadilan Arbitrasi Olahraga.

Jika Manchester City kalah di pengadilan itu, MU bisa melenggang langsung ke fase grup Liga Champions.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com