Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Mohamed Salah Dicadangkan pada Laga Everton Vs Liverpool

Kompas.com - 22/06/2020, 10:10 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

Sumber Liverpool

KOMPAS.com - Pelatih Liverpool Juergen Klopp angkat bicara soal keputusannya mencadangkan Mohamed Salah saat timnya dijamu Everton, Senin (22/6/2020) dini hari WIB.

Klopp mengatakan, ia harus mengistirahatkan beberapa pemain yang kurang fit, termasuk Salah.

Hal ini karena dalam tiga hari lagi, The Reds harus menjamu Crystal Palace di Anfield.

"Ada berbagai alasan untuk susunan pemain," ucap Klopp, dilansir dari laman resmi Liverpool.

"Ini adalah waktu yang sangat istimewa, setelah empat minggu pra-musim, kami tidak dapat mengabaikan bahwa kami bermain lagi pada Rabu (Kamis dini hari)," ujar dia.

Baca juga: Van Dijk: Liverpool Selangkah Lagi Raih Gelar Liga Inggris

"Ini (lawan Everton) bukan pertandingan terakhir musim, jadi saya harus berpikir tentang itu," tutur Klopp.

Selain Salah, pemain andalan Liverpool lain yang tidak bisa diturunkan kontra Everton ialah Andrew Robertson.

Bahkan, bek asal Skotlandia itu tidak berada di bangku cadangan.

"Beberapa pemain tidak bisa berlatih dengan tim minggu lalu, seperti Mohamed Salah dan Robertson, tetapi mereka berlatih kemarin dengan tim," ucap Klopp.

"Itu sebabnya Salah ada di skuad, sedang Robertson belum."

"Untuk Robbo (panggilan Robertson), lebih baik dia siap pada Rabu," kata Klopp menambahkan.

Goal melaporkan, Salah diketahui mengalami masalah pada pinggulnya akhir-akhir ini.

Baca juga: Skenario Liverpool Juara Liga Inggris, Pesta di Kandang Man City

Sementara Robertson, ia masih membutuhkan persiapan lebih untuk sepenuhnya fit dan siap bermain.

Sebagai gantinya, Takumi Minamino tampil menjadi starter mengisi lini depan Liverpool.

Adapun James Milner didapuk sebagai pengganti Robertson di posisi bek kiri Liverpool.

Laga Everton vs Liverpool pada pekan ke-30 Liga Inggris itu berakhir dengan skor 0-0.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Liverpool
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com