Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Madura United Akan Tetap Lindungi Pemain meski Liga 1 Dihentikan

Kompas.com - 10/06/2020, 16:20 WIB
Suci Rahayu,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

 

SURABAYA, KOMPAS.com - Haruna Soemitro menjelaskan bahwa misi penghentian kompetisi Liga 1 2020 yang diusung Madura United tidak serta merta membuat pemain ditelantarkan.

Secara pribadi, Haruna menyarankan klub untuk duduk bersama dengan pemain jika memang kompetisi Liga 1 2020 jadi dihentikan.

“Kalau dilanjut tidak perlu dibahas, kalau dihentikan saya lebih memilih adanya proses renegosiasi antara pemain, klub, dan manajemen untuk mencari jalan yang terbaik,” kata Direktur Madura United itu.

Haruna Soemitro menjelaskan, situasi ini memang berat bagi semua pihak. Tidak hanya pemain, pelatih, dan anggota tim, klub pun terbebani dengan situasi ini.

Baca juga: Persib Tunggu Kepastian Format Baru Liga 1 Sebelum Putuskan Masa Depan Tim

Oleh karena itu, dia meminta semua pihak bisa bersinergi, saling mengerti, dan mendukung satu sama lain.

Haruna Soemitro yakin sepelik apa pun situasinya bisa dicari jalan keluar dengan duduk bersama dan mengesampingkan ego demi kepentingan bersama.

Sebab, menurut dia, sebuah klub harus mengambil berbagai sudut pandang, tidak hanya dari pemain dan pelatih, tapi juga dari manajemen.

“Karena ini situasi yang luar biasa dan butuh effort yang luar biasa. Kami ingin semua menyadari dengan kompetisi dihentikan apa yang harus dilakukan selanjutnya?" kata Haruna.

"Apakah gaji dibayarklan penuh atau 50 persen atau bagaimana?” ucap mantan ketua Asprov PSSI Jawa Timur itu menambahkan.

“Ini adalah hal yang perlu kita bahas bersama tidak bisa mendahulukan ego semata. Intinya, kami akan sama-sama bicara,“ imbuhnya.

Baca juga: Pelatih Persib Tak Setuju Opsi Penghapusan Degradasi di Liga 1

Haruna Soemitro juga yakin bahwa klub tidak akan menelantarkan pemain-pemainnya.

Sebab, bagi klub, pemain adalah aset berharga yang harus dilindungi dan dirawat dengan baik.

“Yang perlu dicatat adalah bagi klub pemain itu aset, tidak mungkin kemudian klub menyia-nyiakan pemain. Ini jangan dibalik-balik,” kata Haruna.

“Bagi klub, pemain itu aset sehingga harus kita pelihara dan kami rawat,” tutur pria yang  juga menjabat sebagai anggota Exco PSSI itu lagi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Jawaban soal Kans Nathan Dipanggil STY ke Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Saat Shin Tae-yong Merasa Tak Enak Hati Usai Troussier Dipecat Vietnam...

Internasional
Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liverpool Mundur dari Perburuan Alonso, Ada 2 Kandidat Pengganti Klopp

Liga Inggris
Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com