Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jika Tidak Musim Ini, Masih Ada Musim Depan untuk Liverpool

Kompas.com - 13/04/2020, 12:40 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

Sumber GOAL

KOMPAS.comLiverpool terancam gagal menjuarai Liga Inggris musim 2019-2020.

Jalan mereka menuju gelar juara tengah diadang oleh pandemi virus corona.

Liga Inggris kini ditangguhkan akibat wabah yang bermula di Wuhan, China.

Pihak Premier League selaku operator kompetisi, berniat ingin menyelesaikan kompetisi musim ini.

Baca juga: Man United Harus Lakukan Hal Ini untuk Bersaing dengan Liverpool

Akan tetapi, di sisi lain, beberapa pihak juga menyarankan agar musim ini dibatalkan.

Jika dibatalkan, Liverpool menjadi tim yang paling sial karena The Reds hanya butuh dua kemenangan lagi untuk mengunci gelar Premier League musim ini.

Namun demikian, Liverpool dinilai tidak akan kehilangan momentum andai musim ini dibatalkan.

Hal itu diungkapkan oleh mantan Chief Executive Liverpool, Ian Ayre.

"Saya menjadi penggemar Liverpool selama 50 tahun dan saya selalu berkata kepada orang-orang bahwa kami tidak pernah melakukan hal-hal dengan mudah," ucap Ayre, dilansir dari Goal.

"Lihatlah kasus Istanbul, final Piala Liga pada 2012, semifinal Liga Champions kontra Barcelona musim lalu. Itu adalah cara Liverpool."

Baca juga: Usai Juara Liga Champions, Liverpool Masih Bisa Raih Banyak Prestasi

"Terlepas dari mereka memenangi Liga Inggris pada tahun ini atau tidak, atau apa pun yang terjadi, mereka akan bangkit kembali," ucap pria yang menjabat Chief Executive Liverpool pada 2011-2014 tersebut.

Ayre melanjutkan, Liverpool berkesempatan besar meraih gelar juara Liga Inggris musim depan jika musim ini terpaksa dibatalkan.

"Jika tidak musim ini, mereka akan memenanginya musim depan," kata dia.

"Ketika Fenway Sports Group (FSG) membeli Liverpool, salah satu yang dikatakan John Henry sejak awal adalah ia ingin membangun Liverpool untuk menang dan terus menang," tutur Ayre.

Namun, jika Liverpool berhasil mengunci gelar Liga Inggris musim ini, penantian mereka selama 30 tahun terbayar tuntas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com