Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelatih Kiper Arema FC Pilih Tetap Bertahan di Indonesia

Kompas.com - 03/04/2020, 18:00 WIB
Suci Rahayu,
Nugyasa Laksamana

Tim Redaksi


MALANG, KOMPAS.com - Arema FC memutuskan memperpanjang masa libur hingga 29 Mei 2020, sebagai tindak lanjut surat keputusan PSSI yang turun 27 Maret lalu.

Keputusan tersebut membuat satu per satu pemain dan ofisial mengosongkan ‘rumah dinasnya’ untuk kembali ke keluarga masing-masing.

Akan tetapi, pelatih kiper Arema FC, Felipe Americo, memutuskan tetap bertahan di Kota Malang meskipun kegiatan tim diliburkan.

Baca juga: Didenda Rp 100 Juta, Manajemen Arema FC: Ini Bahan Introspeksi Bersama

Dia berdalih masalah keselamatan keluarga menjadi alasan utamanya.

“Saya pikir kalau saya pulang situasi akan lebih bahaya bagi keluarga saya. Keluarga saya di Brasil sudah membatasi diri dari lingkungan luar dan dalam kondisi sehat. Kalau saya pulang pasti itu akan lebih berbahaya bagi mereka,” kata Americo kepada Kompas.com.

Pelatih asal Brasil tersebut mengakui keputusan bertahan di Malang tidaklah mudah.

Apalagi tidak ada sanak famili di Indonesia. Namun, dia tidak bisa tutup mata dengan kondisi terkini terkait virus corona.

Felipe Americo menyadari saat ini dia dalam kondisi sehat dan bugar.

Meski demikian, perjalanan Indonesia ke Brasil sangatlah jauh, bahkan membutuhkan satu hari lebih menggukanan jalur udara.

Selama perjalanan pun dia akan bertemu dengan banyak orang baik di Bandara maupun selama perjalan darat.

Jika dia pulang, kemungkinan untuk terpapar virus corona saat dalam perjalanan pun semakin besar.

Felipe Americo tidak mau mengambil resiko dengan memaksakan diri kembali ke Brazil.

Baca juga: Kabar Baik, Persib Bandung Love Arema FC Bersatu Lawan Musuh Baru

“Sekalipun saya di Brasil, saya akan tetap berada di dalam kamar sendiri (dikarantia) 10 atau tujuh hari kalau saya tidak tahu kesehatan saya setelah perjalanan."

Oleh karena itu, saya berkomunikasi dengan keluarga. Lebih bagus saya tetap di sinu," ucap Americo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com