Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/03/2020, 16:10 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

KOMPAS.com - PSSI melalui Surat Keputusan SKEP/48/III/2020 tertanggal 27 Maret 2020 memutuskan memperpanjang masa penundaan Liga 1 dan Liga 2 dengan pertimbangan status "Darurat Bencana" virus corona.

Sebelumnya, Shopee Liga 1 dan Liga 2 direncanakan kembali bergulir pada awal April 2020.

Namun, karena wabah Covid-19 di Tanah Air tak kunjung mereda, kompetisi sepak bola nasional harus ditunda sampai akhir Juni mendatang.

Baca juga: Shopee Liga 1 Ditunda Sampai Juni, Arema FC Langsung Gerak Cepat

“Saya memutuskan menunda Liga 1 dan Liga 2 sampai 29 Mei 2020. Apabila status keadaan tertentu darurat bencana tidak diperpanjang oleh pemerintah," kata Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan.

"Maka PSSI menginstruksikan PT LIB untuk melanjutkan kompetisi terhitung mulai 1 Juli 2020," ucapnya.

Namun, jika situasi tetap tidak memungkinkan, PSSI bakal menghentikan kompetisi musim 2020.

Berbeda dengan PSSI, Federasi Sepak Bola Vietnam (VFF) tidak memberikan opsi untuk meniadakan kompetisi pada musim 2020.

VFF sebelumnya menunda semua pertandingan Liga 1 Vietnam (V-League) hingga 15 April mendatang.

Baca juga: Shopee Liga 1 Resmi Ditunda, Manajemen Borneo FC Pulangkan Pemainnya

Selanjutnya, VFF merekomendasikan untuk menggelar semua pertandingan V-League di satu lokasi saja.

Wakil Presiden VFF Tran Quoc Tuan, sebagaimana dilansir dari BolaSport, mengungkapkan langkah ini perlu dilakukan untuk membatasi perjalanan pemain dan ofisial tim serta mencegah penyebaran Covid-19.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Kisah Relawan PD U17, Tantangan dengan Penonton Hingga Foto Bersama Shin Tae-yong

Kisah Relawan PD U17, Tantangan dengan Penonton Hingga Foto Bersama Shin Tae-yong

Internasional
IBL 2024: Terima Kasih West Bandits, Selamat Datang Kesatria Bengawan Solo!

IBL 2024: Terima Kasih West Bandits, Selamat Datang Kesatria Bengawan Solo!

Sports
Tanggapan Pelatih Jerman soal Piala Dunia U17 Digelar Setiap Tahun

Tanggapan Pelatih Jerman soal Piala Dunia U17 Digelar Setiap Tahun

Sports
Pembelajaran dari Piala Dunia U17 2023 demi Sepak Bola Tanah Air

Pembelajaran dari Piala Dunia U17 2023 demi Sepak Bola Tanah Air

Internasional
Hal Menarik dari Penganugerahan Gelar Piala Dunia U17 2023

Hal Menarik dari Penganugerahan Gelar Piala Dunia U17 2023

Internasional
Man United Keok, Ten Hag dan Martial Cekcok

Man United Keok, Ten Hag dan Martial Cekcok

Liga Inggris
BERITA FOTO Final Piala Dunia U17 2023: Jerman Juara, Mental Baja Panser Muda

BERITA FOTO Final Piala Dunia U17 2023: Jerman Juara, Mental Baja Panser Muda

Internasional
Jerman Juara Piala Dunia U17 2023, Perancis Kembali Sial di Final

Jerman Juara Piala Dunia U17 2023, Perancis Kembali Sial di Final

Internasional
David da Silva Buru 100 Gol di Liga 1, Beri yang Terbaik untuk Persib

David da Silva Buru 100 Gol di Liga 1, Beri yang Terbaik untuk Persib

Liga Indonesia
Milan Vs Frosinone: Assist Mike Maignan Tepat di Kaki, Sempurna

Milan Vs Frosinone: Assist Mike Maignan Tepat di Kaki, Sempurna

Liga Italia
Hasil Drawing Euro 2024: Italia dan Spanyol Satu Grup

Hasil Drawing Euro 2024: Italia dan Spanyol Satu Grup

Internasional
Piala Dunia U17 2023: Dibuka Sejarah Indonesia, Diakhiri Jerman dengan Histori

Piala Dunia U17 2023: Dibuka Sejarah Indonesia, Diakhiri Jerman dengan Histori

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal di Puncak, MU Kalah, Gol 15 Detik

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal di Puncak, MU Kalah, Gol 15 Detik

Liga Inggris
Daftar Juara Piala Dunia U17 2023: Jerman Terbaru Sambil Ukir Sejarah

Daftar Juara Piala Dunia U17 2023: Jerman Terbaru Sambil Ukir Sejarah

Internasional
Hasil Newcastle Vs Man United 1-0: Gol Bersejarah, Setan Merah Kalah

Hasil Newcastle Vs Man United 1-0: Gol Bersejarah, Setan Merah Kalah

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com