Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mason Mount Langgar Aturan Isolasi Diri, Chelsea Beri Peringatan

Kompas.com - 17/03/2020, 05:20 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber BBC Sport

LONDON, KOMPAS.com - Chelsea memberi peringatan kepada Mason Mount yang kedapatan melanggar aturan isolasi diri.

Chelsea memberlakukan aturan isolasi diri selama 14 hari untuk para pemain dan staf sejak Kamis (12/3/2020).

Aturan itu berlaku setelah pemain muda Chelsea, Callum Hudson-Odoi, dinyatakan positif terjangkit virus corona.

Selama 14 hari, Chelsea meminta para pemain berdiam diri di rumah sesuai dengan imbauan pemerintah Inggris.

Dikutip dari BBC Sport, baru-baru ini, Mason Mount justru terlihat sempat berjalan-jalan di sekitar London Utara bersama pemain West Ham United, Declan Rice.

Baca juga: Virus Corona Memporak Porandakan Kasta Bawah Liga Inggris

Berbeda dengan Mount, Declan Rice masih boleh keluar rumah karena West Ham United tidak memberlakukan aturan isolasi diri.

Sebab, tidak ada pemain atau staf West Ham United yang positif Covid-19.

Mengetahui pemainnya melanggar aturan, Chelsea dikabarkan sudah memberi peringatan keras kepada Mason Mount.

Terkait dengan kondisi Hudson-Odoi, Chelsea sebelumnya sudah mengumumkan kondisi pemain dalam keadaan baik dan sedang dalam masa penyembuhan.

Hal itu juga diungkapkan Hudson-Odoi, satu hari setelah dirinya dinyatakan positif Covid-19.

Baca juga: Pesan Klopp Usai Liga Inggris Ditunda: Hari Ini, Sepak Bola Tidak Penting

Sebagai tindakan pencegahan penyebaran virus corona, pada akhir pekan lalu, Chelsea membersihkan seluruh fasilitas latihan yang terletak di Cobham.

Skuad Chelsea dikabarkan akan kembali ke Cobham pada 22 atau 23 Maret atau setelah aturan isolasi diri berakhir.

Selain Chelsea, Arsenal juga memberlakukan aturan isolasi diri untuk seluruh skuad dan staf setelah pelatih Mikel Arteta dinyatakan positif virus corona, Rabu (11/3/2020).

Satu hari setelah Arteta positif Covid-19, Liga Inggris diputuskan ditunda sampai 4 April mendatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BBC Sport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Australia 1-0, Garuda Muda Ukir Sejarah!

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Indonesia Vs Australia, Jeam Kelly Sroyer Ditandu Keluar, Hubner Masuk

Liga Indonesia
HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

HT Indonesia Vs Australia 1-0: Ernando Tepis Penalti, Komang Bawa Garuda Muda Terbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com