Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bhayangkara FC Vs Persija, Duel Tim Ibu Kota Berakhir Tanpa Pemenang

Kompas.com - 14/03/2020, 20:27 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Umpan tendangan bebas Renan Silva disambut tandukan akurat Ezechiel, yang membuat Andritany mati langkah.

Baca juga: Ketum PSSI Harap Jadwal Liga 1 2020 Tak Terganggu Virus Corona

Memasuki 10 menit akhir, Bhayangkara FC dan Persija masih saling serang untuk mencetak gol tambahan.

Namun, hingga wasit meniupkan peluit panjang, kedua kesebelasan tak mampu mencetak gol kemenangan.

Duel Bhayangkara FC vs Persija pun berakhir dengan skor imbang 2-2.

Susunan pemain Bhayangkara FC vs Persija:

Bhayangkara FC (4-3-3): 12-Awan Setho Raharjo; 15-Lee Won Jae, 16-Achmad Jufriyanto, 2-I Putu Gede, 14-Ruben Karel Sanadi; 71-Guy Herve, 19-TM Ichsan, 18-Adam Alis (99-Herman Dzumafo 86'); 70-Renan Silva, 29-Saddil Ramdani (7-Andik Vermansah 60'), 10-Ezechiel N'Douassel

Cadangan: 1-Wahyu Tri Nugroho, 7-Andik Vermansah, 8-Muhammad Hargianto, 22-Dendy Sulistyawan, 28-Alsan Sanda, 32-Nurhidayat, 99-Herman Dzumafo

Pelatih: Paul Munster

Persija (4-3-3): 26-Andritany Ardhiyasa; 47-Marco Motta, 4-Ryuji Utomo, 5-Otavio Dutra, 28-Rezaldi Hehanussa; 10-Marc Klok (11-Novri Setiawan 46'), 32-Rohit Chand, 6-Evan Dimas; 25-Riko Simanjuntak, 46-Osvaldo Haay (81-Dwiki Arya 90+1'), 9-Marko Simic

Cadangan: 7-Ramdani Lestaluhu, 11-Novri Setiawan, 16-Tony Sucipto, 56-Maman Andurrahahman, 66-Alfath Fathier, 81-Dwiki Arya, 88-Shahar Ginanjar

Pelatih: Sergio Farias

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com