Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Alasan Umuh Muchtar Mundur dari Jabatan Manajer Persib Bandung

Kompas.com - 26/02/2020, 21:17 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Umuh Muchtar mengungkapkan alasannya mundur dari jabatan manajer tim Persib Bandung.

Umuh Muchtar memutuskan untuk mundur dari jabatan sebagai manajer tim Persib Bandung yang sudah diembannya sejak 2009.

Untuk selanjtnya, pria yang akrab disapa Wa Haji Umuh itu akan fokus kepada jabatannya sebagai Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat (PBB).

"Saya sekarang di Persib cukup dengan di komisaris," kata Umuh Muchtar," di salah satu rumah makan di kawasan Jalan RE Martadinata, Kota Bandung, Rabu (26/2/2020).

Baca juga: Cerita Umuh Muchtar soal 12 Tahun Kiprahnya Sebagai Manajer Persib

"Saya tegaskan, saya tidak jadi manajer Persib lagi," ucap Umuh menambahkan.

Umuh menuturkan, keputusannya itu dilakukan secara sepihak.

Artinya, Umuh belum menyampaikan secara resmi pengunduran dirinya kepada manajemen.

"Ini saya belum bicara sama Pak Zainuri Hasyim (Komisaris PT PBB), tetapi saya katakan seperti itu sekarang. Begitu pula dengan Pak Glenn Sugita (Direktur PT PBB)," ucap Umuh.

Namun, keputusannya untuk mundur dari jabatan manajer tim sudah bulat.

Ada beberapa alasan dibalik keputusan Umuh mundur dari jabatannya, utamanya adalah faktor keluarga.

Baca juga: Umuh Muchtar Nyatakan Mundur dari Jabatan Manajer Persib Bandung

Berikut Kompas.com merangkum tiga alasan mengapa Umuh Muchtar mundur dari jabatannya sebagai manajer Persib:

1. Ingin istirahat

Umuh sebelumnya memang sudah mengutarakan niatnya mundur dari jabatan manajer Persib sejak pertengahan musim lalu.

Namun, rencana itu urung terlaksana dan Umuh memutuskan menjelang awal musim Liga 1 2020 ini, menjadi momentum yang tepat untuk dirinya beristirahat.

"Tahun ini istirahat dulu, lihat perkembangan. Saya cukup dengan komisaris," ujarnya.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com