Ditahan Leipzig, Bayern Muenchen Tetap Pimpin Klasemen Liga Jerman

Kompas.com - 10/02/2020, 08:27 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber Bundesliga

KOMPAS.com - Laga Bayern Muenchen vs Leipzig menutup rangkaian pekan ke-21 Bundesliga, kasta tertinggi Liga Jerman.

Pertandingan sengit antara Bayern Muenchen vs Leipzig yang dihelat di Stadion Allianz Arena, Senin (10/2/2020) dini hari WIB itu berakhir imbang 0-0.

Meski hanya mampu memetik satu poin, Bayern tetap berhak atas posisi puncak klasemen Liga Jerman 2019-2020.

Skuad asuhan Hansi Flick itu telah mengoleksi 43 poin. Unggul satu poin atas pesaingnya di peringkat kedua, RB Leipzig.

Baca juga: Hasil Bayern Muenchen Vs Leipzig - Berjalan Sengit, Laga Berakhir Tanpa Gol

Sementara itu, Borussia Dortmund gagal menjalankan misi menggeser Leipzig dari peringkat kedua klasemen sesuai takluk dari Bayer Leverkusen dengan skor 3-4.

Empat gol kemenangan Leverkusen tercipta melalui dwigol Kevin Volland (20', 43') serta tambahan dua gol dari Leon Balley (81') dan Lars Bender (82').

Adapun tiga gol Dortmund dicetak oleh Mats Hummels (22'), Emre Can (33') dan Raphael Guerreiro (64').

Kekalahan tersebut membuat Die Borussen, julukan Dortmund, tertahan di peringkat ketiga klasemen dengan raihan 39 poin.

Baca juga: Leverkusen Vs Dortmund, Emre Can Janji Tebus Kekalahan Die Borussen

Posisi skuad asuhan Lucien Favre terancam oleh Borussia Moenchengladbach yang masih mengantongi satu laga melawan FC Koeln.

Dilansir dari akun resmi Twitter Moenchengladbach, Laga antara Moenchengladbach vs FC Koeln harus ditunda akibat cuaca yang tidak memungkinkan untuk menggelar pertandingan.

Dari 20 laga yang telah dilakoni, Moenchengladbach telah mengumpulkan raihan serupa dengan Dortmund, yakni 39 poin.

Klub berjulukan Die Fohlen itu berpeluang naik dari peringkat keempat klasemen apabila berhasil menundukkan FC Koeln.

Baca juga: Bayern Muenchen Vs Leipzig, Persaingan Gelar Masih Terbuka

Sementara itu, Leverkusen yang berhasil menaklukkan Dortmund, berhak naik ke posisi kelima klasemen, menggeser Schalke 04.

Leverkusen hanya tertinggal dua poin dari Dortmund setelah berhasil mengoleksi 37 poin dari 21 laga yang telah dilakoni.

Berikut klasemen Liga Jerman, Senin (10/2/2020) pagi WIB:

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Bundesliga
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Pelatih Qatar Sebut Laga Vs Timnas U23 Indonesia Sangat Sulit, Kecewa Babak Kedua

Timnas Indonesia
Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Skorsing Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta, Lewatkan Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Hasil Liga 1: Nainggolan Bantu Bhayangkara Pesta 7 Gol, PSM Bekuk PSIS

Liga Indonesia
Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Alasan Wasit Tak Cek VAR Saat Usir Ivar Jenner pada Qatar Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Profil Nasrullo Kabirov: Pernah ke Indonesia, Punya Riwayat Beri Qatar 3 Penalti

Internasional
Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Barcelona Vs PSG, Perang Besar Sepak Bola untuk Xavi

Liga Champions
Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Update Ranking BWF: Jonatan Christie Tembus 3 Besar, Ginting Melorot 4 Tingkat

Badminton
AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

AC Milan dan Rafael Leao Rilis Koleksi Spesial, Filosofi Peselancar

Liga Italia
Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Daftar Pemain Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Anthony Engelen Siap Tarung di HSS Series 5 dengan 10 Jahitan di Kaki

Olahraga
Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Championship Series Liga 1, Persib Pantang Bergantung Hasil Tim Lain

Liga Indonesia
3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

3 Fakta Usai Timnas Indonesia Takluk dari Qatar di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Hasil Persebaya Vs Dewa United 0-3, Bajul Ijo Dijebol Mantan

Liga Indonesia
Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Barcelona Vs PSG, Bukan Pertarungan Xavi dan Luis Enrique

Liga Champions
Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Peringatan Pochettino kepada Jackson dan Madueke yang Rebutan Penalti

Liga Inggris
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com