Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klasemen Liga Inggris, 3 Rekor Luar Biasa Liverpool

Kompas.com - 12/01/2020, 08:00 WIB
Alsadad Rudi,
Nugyasa Laksamana

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Liverpool kini makin mengokohkan diri sebagai pemuncak klasemen Liga Inggris.

Di klasemen Liga Inggris saat ini, Liverpool memimpin dengan torehan 61 poin dari 21 pertandingan.

Liverpool unggul 16 poin atas penghuni peringkat kedua di klasemen Liga Inggris, Leicester City.

Bahkan, Liverpool masih punya tabungan satu laga tunda melawan West Ham United, akhir Januari ini.

Hasil Liga Inggris tersebut didapat tak lepas dari kemenangan 1-0 atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-22.

Pada pertandingan lain, Leicester harus bertekuk lutut dari Southampton dengan skor 1-2.

Cukup jauhnya jarak Liverpool dengan tim-tim lain di klasemen Liga Inggris memunculkan sejumlah rekor luar biasa.

Dikutip dari Opta, tercatat ada tiga rekor luar biasa yang diciptakan Liverpool selepas kemenangannya atas Tottenham.

Baca juga: Klasemen Premier League - Liverpool Semakin Kokoh, Tottenham Tergusur

Berikut ini tiga rekor yang ditorehkan Liverpool:

1. 104 poin dalam 38 laga

Liverpool sudah meraih 104 poin dari 38 pertandingan terakhirnya di Premier League, termasuk musim lalu.

The Reds mampu meraih 33 kemenangan, 5 imbang, dan tak pernah sama sekali kalah.

Ini adalah pencapaian tertinggi yang belum pernah diraih tim manapun dalam sejarah Premier League.

Liverpool mampu mengungguli 102 poin yang pernah dibuat Manchester City pada tahun 2018, dan Chelsea di tahun 2005.

2. 61 poin dari 21 laga

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Liga Inggris
Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com