Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/12/2019, 15:40 WIB

KOMPAS.com – Resmi menjadi pelatih, Shin Tae-yong, bakal dihadapkan dengan beberapa kendala yang bakal menjadi tantangan melatih timnas Indonesia.

PSSI telah memutuskan untuk memilih Shin Tae-yong sebagai nakhoda anyar timnas Indonesia.

Hal itu disampaikan langsung oleh Wakil Ketua Umum PSSI Cucu Soemantri saat diwawancarai oleh awak media.

Shin Tae-yong bakal diperkenalkan kepada publik pada acara Kongres PSSI yang akan digelar pada 25 Januari 2020.

Baca juga: Sosok di Balik Keputusan Shin Tae-yong Melatih Timnas Indonesia

Kabar soal Shin Tae-yong yang santer diberitakan akan menangani Tim Merah Putih sudah dapat diprediksi sejak awal.

Bahkan, Shin Tae-yong sendiri pernah mengatakan bahwa ia akan tetap lebih condong kepada timnas Indonesia meski mendapat tawaran lain.

"Saya melihat potensi itu (melatih timnas Indonesia) dan ingin menantang diri saya sendiri," kata Shin.

“Saya berharap gaya Korea bisa meledak di Indonesia," ujar pelatih asal Korea Selatan itu menambahkan.

Baca juga: Menunggu Ambisi Shin Tae-Yong sebagai Pelatih Timnas Indonesia

Meski resmi menjadi pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong bakal dihadapkan dengan beberapa kendala saat melatih skuad Merah Putih.

Hal tersebut disampaikan langsung oleh pelatih timnas Vietnam, Park Hang-Seo.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Pernyataan Lengkap FIFA Copot Indonesia dari Tuan Rumah Piala Dunia U20 2023

Pernyataan Lengkap FIFA Copot Indonesia dari Tuan Rumah Piala Dunia U20 2023

Liga Indonesia
Copot Indonesia, FIFA Segera Umumkan Tuan Rumah Baru Piala Dunia U20 2023

Copot Indonesia, FIFA Segera Umumkan Tuan Rumah Baru Piala Dunia U20 2023

Liga Indonesia
Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2023, Indonesia Terancam Sanksi FIFA

Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2023, Indonesia Terancam Sanksi FIFA

Liga Indonesia
FIFA Perberat Hukuman Fabio Paratici Imbas dari Kasus Juventus

FIFA Perberat Hukuman Fabio Paratici Imbas dari Kasus Juventus

Liga Inggris
BREAKING NEWS! FIFA Resmi Copot Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U20 2023

BREAKING NEWS! FIFA Resmi Copot Indonesia sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U20 2023

Liga Indonesia
PSSI: Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 Berat, Indonesia Mungkin Dikucilkan

PSSI: Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 Berat, Indonesia Mungkin Dikucilkan

Liga Indonesia
Resmi! Persija Vs Persib di Stadion Patriot, Digelar Tanpa Penonton

Resmi! Persija Vs Persib di Stadion Patriot, Digelar Tanpa Penonton

Liga Indonesia
Sanksi untuk Marc Marquez 'Dimodifikasi', Honda Ajukan Banding

Sanksi untuk Marc Marquez "Dimodifikasi", Honda Ajukan Banding

Motogp
Pelatih Burundi: Bola Mati Indonesia 'Membunuh' Kami

Pelatih Burundi: Bola Mati Indonesia "Membunuh" Kami

Liga Indonesia
Scott McTominay Tajam bersama Timnas Skotlandia: Jadikan Dia Striker, Ten Hag!

Scott McTominay Tajam bersama Timnas Skotlandia: Jadikan Dia Striker, Ten Hag!

Sports
Wariskan No 10 Messi di Barca, Ayah Ansu Fati Marah karena Sang Anak Minim Bermain

Wariskan No 10 Messi di Barca, Ayah Ansu Fati Marah karena Sang Anak Minim Bermain

Liga Spanyol
Hasil Spain Masters 2023: Tren Positif Berlanjut, Gregoria Tembus 16 Besar

Hasil Spain Masters 2023: Tren Positif Berlanjut, Gregoria Tembus 16 Besar

Badminton
Rodri Jengkel Usai Spanyol Kalah: Permainan Skotlandia seperti Sampah!

Rodri Jengkel Usai Spanyol Kalah: Permainan Skotlandia seperti Sampah!

Internasional
Link Live Streaming PSIS Vs Persebaya, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming PSIS Vs Persebaya, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Hasil Spain Masters 2023, Praveen/Melati Singkirkan Wakil Malaysia

Hasil Spain Masters 2023, Praveen/Melati Singkirkan Wakil Malaysia

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+