Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sampdoria Vs Juventus, Si Nyonya Besar Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen

Kompas.com - 19/12/2019, 05:35 WIB
Faishal Raihan,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Juventus memetik kemenangan 2-1 atas tuan rumah Sampdoria pada lanjutan pada laga pembuka pekan ke-17 Liga Italia 2019-2020.

Laga Sampdoria vs Juventus itu dihelat di Stadion Luigi Ferraris, Rabu (18/12/2019) atau Kamis dini hari WIB.

Dua gol kemenangan tim tamu dalam laga Sampdoria vs Juventus dicetak oleh Cristiano Ronaldo (19'), dan Paulo Dybala (45').

Sementara itu, satu gol balasan Sampdoria dicetak oleh Gianluca Caprari (35').

Dengan tambahan tiga poin ini, Juventus untuk sementara menggeser Inter Milan dari puncak klasemen Liga Italia.

Si Nyonya Besar saat ini mengoleksi 42 poin dari 17 laga, unggul tiga poin atas Inter Milan yang baru akan bermain pada Mingu (22/12/2019).

Adapun Sampdoria saat ini berada di peringkat ke-17 dengan 15 poin.

Baca juga: Sampdoria Vs Juventus, Gianluigi Buffon Samai Rekor Paolo Maldini

Jalannya pertandingan

Dilansir dari BolaSport, Juventus memang tampil lebih mendominasi.

I Bianconeri memimpin penguasaan bola dengan 67 persen.

Dari segi peluang, Juventus memiliki 9 yang 4 di antaranya mengarah tepat sasaran.

Adapun Sampdoria mempunyai 7 kesempatan dengan 4 menuju ke gawang.

Menekan sejak awal pertandingan, Juventus baru bisa membuka keran gol pada menit ke-19.

Menerima umpan silang Alex Sandro, Paulo Dybala dengan fantastis menyambut via tendangan voli kaki kiri.

Dybala melepaskan sepakan dari dalam kotak penalti sebelum bola menyentuh tanah. Juventus unggul 1-0.

Baca juga: Cristiano Ronaldo Berencana Pensiun di Juventus

Halaman:
Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com