Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persela Vs PSM Makassar, Laskar Joko Tingkir Ingin Jauhi Zona Merah

Kompas.com - 07/12/2019, 13:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Nugyasa Laksamana

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pertandingan Liga 1 2019 pekan ke-31 akan mempertemukan Persela vs PSM Makassar.

Pertandingan Persela vs PSM Makassar ini akan dihelat di Stadion Surajaya, Sabtu (7/12/2019) pukul 15.30 WIB.

Baca juga: Bobby Satria Bicara soal Kerasnya Kasta Kedua Liga Indonesia

Tim asuhan Nil Maizar kini berada di peringkat ke-15 klasemen sementara Liga 1 dengan raihan 34 poin.

Klub berjuluk Laskar Joko Tingkir itu membawa misi untuk memperlebar jarak dengan pesaingnya di papan bawah klasemen sementara Liga 1.

Pelatih berusia 49 tahun itu meminta anak asuhnya untuk fokus dan konsentrasi sehingga  bisa menjaga tren positif di pengujung musim ini.

"Saya harap pemain fokus, konsentrasi, bagaimana memaksimalkan kemampuan mereka. Kalau keinginan kami kan 3 poin, itu target kita," kata Nil Maizar.

"Mudah-mudahan besok sore kami bisa maksimalkan laga kandang sehingga kami bisa lebih mengamankan posisi dari zona merah," ujar dia melanjutkan.

Selain itu, pelatih asal Sumatera Barat tersebut sudah menganilisis taktik yang akan digunakan untuk melawan tim berjuluk Juku Eja itu.

Namun, dia menyadari bahwa menghadapi PSM Makassar tidak semudah itu.

Baca juga: PSSI Pastikan Penggunaan VAR di Piala Dunia U-20 dan Liga Indonesia

"Tapi kan tidak semudah membalikkan telapak tangan karena PSM Makassar juga tidak mau kalah di sini," tuturnya.

Pertandingan Persela vs PSM Makassar dapat disaksikan langsung melalui O Channel pukul 15.30 WIB di Stadion Surajaya, Lamongan, Jawa Timur.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com