Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Final Liga 2, Persik Kediri Menang berkat Gol pada Akhir Laga

Kompas.com - 25/11/2019, 21:03 WIB
Mochamad Sadheli ,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Persik memimpin 1-0 pada awal pertandingan.

Tak butuh waktu lama, Persik memperlebar jarak keunggulan menjadi 2-0 atas Persita.

Kali ini lewat kerja sama apik umpan matang Krisna Bayu Otto dari sisi kiri penyerangan dan penyelesaian manis penyerang Persik, Sandrian.

Baca juga: Kabar Duka Diterima Widodo Saat Persita Promosi ke Liga 1

Tertinggal dua gol tidak membuat nyali Persita menciut.

Sebaliknya, Persita terus menguasai bola dengan tenang. Pada menit ke-23, usaha mereka berbuah gol.

Lewat skema bola mati, bek M Roby menjebol gawang Persik yang dijaga Fajar Setya Jaya.

Skor berubah menjadi 2-1, masih untuk keunggulan Persik.

Laga sempat memanas pada menit ke-31 ketika ada perselisihan antara bek Persik, Moh Edo Febriansyah dan penyerang Persita, Aldi Al Achya. Wasit memberikan kartu kuning kepada kedua pemain tersebut.

Persita bisa menyamakan kedudukan menjadi 2-2 pada menit ke-37. Penyerang Persita, Sirvi Arfani, sukses mencetak gol.

Baca juga: Harapan Kiper Timnas U-23 di Laga Perdana SEA Games 2019

Skor tidak berubah hingga wasit meniup peluit panjang tanda turun minum.

Pada babak kedua, tempo cepat masih ditampilkan oleh kedua tim sejak kick-off.

Namun saat babak kedua sudah berlangsung 15 menit, tempo permainan mulai menurun.

Meski demikian, setiap serangan yang dibuat oleh kedua tim sangat berbahaya.

Menit ke-80, kiper Persita, Annas Fitranto, menggagalkan dua peluang Persik.

Pertama, sundulan Bayu Otto berhasil dia tepis dengan tangan kanan.

Baca juga: Berlaga di SEA Games 2019, Timnas Angkat Besi Ingin Ulang Kebiasaan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com