Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 20/11/2019, 05:36 WIB
Mochamad Sadheli ,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

 

KOMPAS.com - Sebanyak 10 pertandingan sekaligus mengakhiri babak Kualifikasi Euro 2020 sudah berakhir pada Selasa (20/11/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Bersamaan dengan hal itu, sebanyak 20 negara sudah memastikan lolos ke putaran final Euro 2020.

Wales menjadi partisipan terakhir yang lolos dari babak Kualifikasi Euro 2020 tersebut.

The Dragons, julukan timnas Wales, mengalahkan Hungaria di kandangnya, Cardiff City Stadium dengan skor 2-0.

Dua gol pemain Wales, Aaron Ramsey pada menit ke-15 dan 47 membuat tim berjuluk The Dragons memastikan diri berada di peringkat kedua Grup E dan berhak menemani Kroasia ke putaran selanjutnya.

Baca juga: Hasil Kualifikasi Euro 2020, Gol Aaron Ramsey Loloskan Wales

Dengan ini, slot partisipan Euro 2020 menyisakan untuk empat negara yang bakal ditentukan melalui babak play off.

Empat slot tersebut bakal diperebutkan oleh 16 negara yang nantinya dipecah ke dalam empat grup.

Setiap pemuncak grup bisa mengikuti ajang bergengsi kompetisi sepak bola antarnegara Benua Eropa ini.

Adapun drawing babak play off rencananya bakal berlangsung pada 22 November mendatang.

Baca juga: Joachim Loew Pesimistis Timnas Jerman Juara Euro 2020

Berikut hasil lengkap 20 negara yang lolos Euro 2020:

Grup A:
Inggris
Republik Ceko

Grup B:
Ukraina
Portugal

Grup C:
Jerman
Belanda

Grup D:
Swiss
Denmark

Baca juga: Belanda vs Estonia, Georginio Wijnaldum Tuai Catatan Apik

Grup E:
Kroasia
Wales

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ragam Komentar Pemain Timnas Indonesia soal Jersey Baru

Ragam Komentar Pemain Timnas Indonesia soal Jersey Baru

Timnas Indonesia
Rahasia Simic Kembali Buas

Rahasia Simic Kembali Buas

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Indonesia Vs Vietnam: Arhan Tak Masalah Bersaing dengan Nathan, Pilih Ambil Ilmu

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Liga Indonesia
Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Cerita Beto Goncalves Dua Kali Bawa Tim Naik Kasta

Liga Indonesia
Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Timnas Indonesia
Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com